Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Aset Apin BK Senilai 151,9 Miliar Disita Polisi | Pembunuhan di Kamar Hotel 107 di Semarang

Kompas.com - 23/10/2022, 06:36 WIB
Rachmawati

Editor

"Diberikan jumlahnya bervariasi Yang Mulia. Ada Rp 1 juta, Rp 1,5 juta, dan Rp 2 juta," kata Agus Suardi.

Baca juga: Sidang Korupsi KONI Padang, Terdakwa: Ada Aliran Dana untuk Pencalonan Anak Gubernur Sumbar Mahyeldi

3. Ruang paripurna diseger Ketua DPRD Banjar

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Banjar M Rofiqi menyegel ruang paripurna DPRD Banjar menggunakan rantai. Aksi itu merupakan buntut kecewaannya terhadap sikap anggota DPRD Banjar yang malas mengikuti rapat.

Gara-gara sikap tersebut, rapat tak hanya sekali batal diselenggarakan karena tidak memenuhi kuorum.

Padahal, kata Rofiqi, rapat itu untuk membahas sejumlah agenda penting yang bersinggungan langsung dengan masyarakat.

"Ruang paripurna Dewan ini kita kunci dan segel. Terpaksa saya segel karena sering kali rapat tidak memenuhi kuorum, sehingga tak dapat digelar," ujar Rofiqi dalam keterangan yang diterima Kompas.com, Jumat (21/10/2022).

"Takutnya justru diisi setan dan jin, lebih baik dirantai saja. Ruang paripurna dewan ini kita kunci dan segel," imbuhnya.

Baca juga: Balada Wakil Rakyat Malas Rapat, Berujung Ruang Paripurna Disegel Ketua DPRD Banjar: Jika Tak Hadir Lagi, Pintu Akan Dicor

4. Pembunuhan di kamar hotel no 17 di Semarang

Lokasi tempat pelaku dan korban melakukan duel gara-gara perempuan di Semarang. Kamis (20/10/2022)KOMPAS.COM/Muchamad Dafi Yusuf Lokasi tempat pelaku dan korban melakukan duel gara-gara perempuan di Semarang. Kamis (20/10/2022)
Rizal Anggriawan alias Kacang (34) warga Kota Semarang ditusuk kekasih teman kencannya di sebuah hotel di Kota Semarang, Jawa Tengah pada Kamis (20/10/2022) dini hari.

Ia sempat dilarikan ke RS oleh dua rekaan pelaku hingga akhirnya menghembuskan napas terakhirnya.

Kasus tesebut berawal saatr Rizal kencan dengan seorang pemandu lagu berinisial T. Tiga hari kemudian, T kencan dengan kekasihnya berinisial N.

Saat itu lah N marah saat melihat ada tanda merah di dada kekasihnya. Ia pun meminta T untuk menyuruh Rizal yang membuat tanda merah tersebut.

Rizal pun datang ke hotel untuk menjelaskan yang terjadi. Namun N yang telah memiliki istri itu marah. Dalam kondisi marah, ia menusuk Rizal dengam senjata tajam.

Kemudian di melarikan diri. Namun saat mendengar korban yang ia tikam tewas, N menyerahkan diri ke polisi.

Baca juga: Pembunuhan dan Perselingkuhan di Kamar Hotel No 17 di Kota Semarang

5. Ditipu anggota polisi

CALO CASIS - Kakak kandung korban, Melkianus Dami memegang kwitansi bukti pembayaran kepada calo casis Bintara Polri usai membuat laporan pengaduan di Bidang Propam Polda NTT, Selasa 18 Oktober 2022 POS-KUPANG.COM/ CHRISTIN MALEHERE CALO CASIS - Kakak kandung korban, Melkianus Dami memegang kwitansi bukti pembayaran kepada calo casis Bintara Polri usai membuat laporan pengaduan di Bidang Propam Polda NTT, Selasa 18 Oktober 2022
Mahasiswa asal Desa Oebatu, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, NTT, Junus Dami ditipu oleh oknum anggota polisi, Aipda AA, hingga mengalami kerugian mencapai Rp 225 juta.

Kakak kandung korban, Melkianus Dami menceritakan, kasus penipuan itu bermula saat Junus bertemu Aipda AA, anggota Polres Rote Ndao untuk mendaftar calon Bintara Polri di Polres Rote Ndao tahun 2021.

Kala itu Aipda AA berjanji Junus lolos setelah menyerahkan uang sebesar Rp 250 juta.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

Regional
Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Regional
Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Regional
Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Regional
Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Regional
BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

Regional
Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Regional
Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Regional
Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Regional
Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Regional
Rektor Unri Ternyata Belum Cabut Laporan Polisi terhadap Mahasiswa Pengkritik UKT

Rektor Unri Ternyata Belum Cabut Laporan Polisi terhadap Mahasiswa Pengkritik UKT

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Siang ini Hujan Petir

Regional
Maju Pilkada 2024, Petani di Sikka Daftar Cawabup di 2 Partai

Maju Pilkada 2024, Petani di Sikka Daftar Cawabup di 2 Partai

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com