Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Turun PPKM Level 1 Berdasarkan Asesmen Kemenkes, Sektor Wisata Kota Blitar Tetap Ikuti Aturan Level 3

Kompas.com - 27/09/2021, 15:38 WIB
Asip Agus Hasani,
Priska Sari Pratiwi

Tim Redaksi

"Para orangtua ini mengeluh, mereka mengajak anak-anak ke Makam Bung Karno sebagai bagian dari proses pengajaran terkait semua hal tentang Bung Karno," ujarnya.

Baca juga: Sembunyi di Hutan dan Kelaparan, Pemuda yang Bunuh Teman Usai Minum Miras di Blitar Akhirnya Ditangkap

Para pengunjung, tambahnya, berharap anak-anak mereka kelak mencontoh figur orang besar tokoh bangsa seperti Soekarno.

"Tapi kalau anak-anak tidak boleh masuk, orang tua ini menganggap pembelajaran itu kurang efektif, tidak membekas di pikiran anak," ujarnya.

Tri berharap, batasan pada anak usia dibawah 12 tahun dapat dikecualikan untuk sejumlah destinasi seperti Makam Bung Karno sebagai destinasi wisata sejarah.

"Mungkin kalau anak-anak tidak boleh masuk mall tidak masalah ya. Tapi kalau ke Makam Bung Karno kan beda. Orangtua ini ke sini justru demi anak-anak mereka," ujarnya.

Level PPKM

Wali Kota Blitar Santoso sebelumnya tetap mengacu pada pengumuman Gubernur Jatim yang menetapkan wilayahnya berada di PPKM level 2. 

Menurut Dinas Kesehatan Kota Blitar, penetapan level 2 PPKM didasarkan pada penilaian Kemenkes meskipun dalam Inmendagri Nomor 43 Tahun 2021 Kota Blitar masih berada di PPKM level 3.

Selanjutnya pada pekan ini, Gubernur Jatim kembali mengumumkan bahwa Blitar turun level dari PPKM level 2 ke level 1. 

Baca juga: Taman Bacaan di Surabaya Mulai Buka Pekan Depan, Buku Selesai Dibaca Bakal Dikarantina 2 Hari

Sekretaris Daerah Kota Blitar Priyo Suhartono mengonfirmasi hal tersebut.

"Alhamdulillah Kota Blitar masuk ke level 1 bersama 24 daerah lain di Jawa Timur," ujarnya di sela inspeksi pelaksanaan protokol kesehatan di Makam Bung Karno, Senin.

Sejumlah pelonggaran kegiatan masyarakat, ujarnya, nantinya akan disiapkan termasuk di tempat wisata dan pelaksanaan hajatan warga.

"Sudah tidak uji coba lagi, sudah dibuka (tempat wisata). Hajatan sudah boleh tapi harus prokes," ujarnya.

Dihubungi terpisah, Kepala Dinas Kesehatan Kota Blitar, M Muchlis mengatakan, penentuan Kota Blitar masuk level 1 merupakan penilaian yang dilakukan oleh Pemprov Jatim.

"Setahu saya, menurut Gubernur Provinsi Jatim (Kota Blitar) level 1, karena tim Provinsi Jatim menghitung sendiri," ujarnya melalui pesan WhatsApp kepada Kompas.com

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Cerobong Asap Terbakar, Pabrik Tahu di Kabupaten Semarang Ludes Dilalap Api

Regional
Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Pendaftaran PPS 301 Desa di Magelang Diperpanjang, Apa Penyebabnya?

Regional
Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Kaesang Pangarep Tergetkan PSI Menang di Pilkada Solo

Regional
4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

4 Hari Kandas, 2 Kapal Kargo di Pelabuhan Pangkalbalam Diselamatkan

Regional
Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Gunung Ibu Meletus 2 Kali Kamis Petang, Status Siaga

Regional
Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Makan Tanpa Bayar di Warung, 2 Preman Ngaku yang Punya Lampung

Regional
Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Jasad Pria Tanpa Identitas Ditemukan Mengambang di Muara Sungai Asemdoyong Pemalang

Regional
Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Manado Hari Ini Jumat 10 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Pilkada 2024, KPU Kabupaten Semarang Waspadai Dukungan Fiktif Calon Perseorangan

Regional
Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Kades di Blora Tewas Tersengat Listrik Pompa Air

Regional
BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

BRIN Ungkap soal Rencana Penelitian Menhir di Sumbar

Regional
Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Pemkab Ogan Komering Ulu Tetapkan Status Siaga Bencana Banjir

Regional
Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Kronologi Ibu Racuni Anak Tiri di Riau, Beri Minum Kopi Kemasan Beracun hingga Kejang-kejang

Regional
Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Mantan Gubernur hingga Kiai Daftar Ikut Pilkada Babel Lewat PDI-P

Regional
Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Alasan Milenial hingga Pelaku UMKM Dukung Mbak Ita Kembali Pimpin Semarang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com