Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

KPU Sumenep Pastikan TPS Ramah bagi 1.746 Pemilih Disabilitas

Kompas.com - 30/08/2023, 13:22 WIB
Ach Fawaidi,
Krisiandi

Tim Redaksi

SUMENEP, KOMPAS.com - Sebanyak 1.746 penyandang disabilitas di Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, masuk dalam daftar pemilih tetap (DPT) pada Pemilu 2024.

Kendati begitu, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumenep tak menyediakan TPS khusus bagi mereka.

"Kalau TPS khusus (bagi disabilitas) tidak ada, tapi nanti TPSnya akan dibuat ramah untuk disabilitas. Artinya, aksesnya dipermudah dan menyesuaikan dengan disabilitas," kata Komisioner KPU Kabupaten Sumenep, Rafiqi Tanzil saat dihubungi Kompas.com, Rabu (30/8/2023).

Baca juga: Rentetan Kasus Pembakaran Fasilitas Publik di Papua, Ada Kantor KPU dan Perpustakaan

Rafiqi menjelaskan, sebanyak 1.746 penyandang disabilitas itu merupakan angka yang cukup tinggi jika mengacu pada jumlah total DPT di Kabupaten Sumenep.

Jumlah itu sekitar 0,19 persen dari total DPT di Kabupaten Sumenep yang sebanyak 877.135.

Pemilih penyandang disabilitas itu terbagi dalam enam kategori disabilitas fisik sebanyak 651, disabilitas intelektual sebanyak 56 orang, disabilitas mental 375, dan disabilitas sensorik wicara sebanyak 235 orang.

Selain itu, juga terdapat setidaknya 79 orang penyandang disabilitas sensorik rungu, dan 350 orang disabilitas sensorik netra. Para penyandang disabilitas itu akan didampingi oleh petugas TPS yang bertugas.

Baca juga: Tetangga Cabuli Bocah Disabilitas 6 Tahun di Kuningan, Korban Trauma

"Petugas TPS nantinya juga akan diberikan pelatihan untuk melayani mereka (penyandang disabilitas)," tuturnya.

Sebagaimana diketahui, Indonesia akan menjalani perhelatan politik akbar dengan digelarnya Pemilu Serentak pada 2024 mendatang.

Pada tahap awal, Pemilu 2024 akan menggelar pemilihan presiden dan pemilihan legislatif.

KPU bersama pemerintah dan DPR telah menyepakati bahwa Pilpres dan Pileg 2024 akan melakukan pemungutan suara pada 14 Februari 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Amankan 43 Karung Pakaian Bekas yang Diselundupkan dari Timor Leste

Polisi Amankan 43 Karung Pakaian Bekas yang Diselundupkan dari Timor Leste

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Kecewanya Ibu Kristianie, Anaknya Mendadak Dicoret dari Seleksi Paskibraka Nasional meski Raih Nilai Tertinggi

Kecewanya Ibu Kristianie, Anaknya Mendadak Dicoret dari Seleksi Paskibraka Nasional meski Raih Nilai Tertinggi

Regional
[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

Regional
Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Regional
Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Regional
Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Regional
Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Regional
1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

Regional
Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Regional
Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Regional
3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com