Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Dokter Mey Beri Layanan Konsultasi Gratis untuk Pasien Covid-19

Kompas.com - 06/08/2021, 10:29 WIB
Fadlan Mukhtar Zain,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANYUMAS, KOMPAS.com - Seorang dokter di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, Mey Dian Intan Sari, memberikan layanan konsultasi secara daring bagi pasien isolasi mandiri (isoman) Covid-19.

Layanan gratis yang bekerja sama dengan Satgas Covid-19 Kecamatan Kembaran ini diberikan khusus untuk pasien isoman di desa-desa yang berada di wilayah tersebut.

Mey menceritakan, layanan konsultasi itu bermula dari pertemuan dengan camat setempat saat kegiatan baksi sosial bagi warga yang isoman.

"Pak Camat menyampaikan banyak warga yang isoman butuh konsultasi. Akhirnya saya langsung putuskan saya siap membantu untuk konsultasi online," kata Mey, baru-baru ini.

Baca juga: Jadi Dokter dari Jualan Nasi, Wahyu Kini Bangun Panti dan Klinik Tanpa Tarif

Mey mengaku, tergugah untuk memberikan layanan tersebut karena selama ini masih banyak warga tidak paham dengan obat-obatan yang harus dikonsumsi ketika menjalani isoman.

"Banyak warga yang tidak paham obat yang harus, diminum. Memang ada obat yang dijual bebas, tapi ada beberapa obat yang harus melalui fasilitas kesehatan," kata Mey, baru-baru ini.

Selain konsultasi obat-obatan, Mey juga memberikan edukasi mengenai pencegahan dan penanganan Covid-19.

Harapannya, setelah diedukasi pasien isoman tidak sembarangan dalam melakukan tindakan atau saat akan mengonsumsi obat.

Baca juga: Kisah Perjuangan 6 Dokter Srikandi Bantu Warga Isoman dengan Telekonsultasi

Pasalnya penanganan yang tidak tepat, kata Mey, justru dapat membahayakan diri sendiri dan keluarga.

Camat sekaligus Ketua Satgas Covid-19 Kecamatan Kembaran, Omar Odaya mengatakan, berinisiatif menggandeng dokter agar pasien isoman mendapatkan informasi yang baik dan benar.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Regional
Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Regional
Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Regional
Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Regional
Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, 'Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta'

Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, "Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta"

Regional
Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Regional
Sempat Menghilang, Pedagang Durian 'Sambo' Muncul Lagi di Demak

Sempat Menghilang, Pedagang Durian "Sambo" Muncul Lagi di Demak

Regional
Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Regional
Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Regional
Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com