Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Maut di Ladang Cabai, Jebakan Tikus Disambungkan ke Listrik Tegangan Tinggi

Kompas.com - 13/10/2020, 21:17 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Sirami cabai di ladang

Menurut Hadi, peristiwa itu berawal saat Parno dan istrinya, Reswati serta Jayadi, menyiram cabai hingga larut malam.

Setelah itu, Reswati beranjak pulang lebih dulu karena sudah larut.

Lalu, melihat sang ibu pulang, Arifin, si anak bungsu, menyusul ayah dan saudaranya ke sawah untuk membantu.

Sementara itu, beberapa saat kemudian, Reswati resah mengetahui suami dan kedua anaknya tak kunjung pulang hingga pagi hari.

Baca juga: Sudah 24 Warga Tewas Tersengat Jebakan Tikus Beraliran Listrik, 4 Orang Jadi Tersangka

Reswati pun bergegas berangkat lagi ke sawah untuk menyusul keluarganya.

Atas kejadian itu, polisi berharap warga waspada saat menggunakan aliran listrik untuk mengusir hama tikus di persawahan.

"Mohon dipastikan kabel terpasang di tempat yang aman dan tidak berbahaya bagi masyarakat maupun dirinya sendiri," ucap dia.

(Penulis: Kontributor Tuban, Hamim | Editor: David Oliver Purba)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com