Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Angin Puting Beliung Rusak Masjid dan Belasan Rumah Warga

Kompas.com - 24/04/2020, 10:18 WIB
Rahmat Rahman Patty,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

“Belum ada tim dari BPBD yang datang, nanti kami data yang sudah ada kami akan laporkan kepada BPBD,” kata dia.

Kepala BPBD Usman Keliobas mengatakan, tidak ada korban tewas maupun luka dalam kejadian itu.

Baca juga: Angin Puting Beliung Terjang Sukabumi, 91 Bangunan Rusak

Namun, belasan rumah warga dan sebuah masjid mengalami kerusakan.

Dia mengakui telah mendapat laporan adanya musibah itu baik dari pemerintah desa, maupun camat setempat.

Pihaknya akan segera mengirim tim ke desa tersebut untuk menangani kerusakan yang terjadi akibat musibah itu.

“Laporan dari pemerintah desa dan camat itu ada 15 rumah warga dan satu masjid yang rusak, segera kami akan turunkan tim ke sana,” ujar dia. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com