Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penuhi Tuntutan Orangtua Calon Siswa, SMAN di Jayapura Terima Semua Pendaftar meski Tak Lolos Seleksi

Kompas.com - 13/07/2023, 16:20 WIB
Roberthus Yewen,
Andi Hartik

Tim Redaksi

SENTANI, KOMPAS.com - Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1 Sentani di Kabupaten Jayapura, Provinsi Papua, menerima semua calon siswa yang mendaftar meski sebelumnya dinyatakan tidak lolos seleksi. Hal ini untuk memenuhi tuntutan para orangtua calon siswa yang tidak lolos.

Sebelumnya, terhitung sejak Jumat (7/7/2023) hingga Kamis (13/7/2023) atau sekitar seminggu, ratusan orangtua calon siswa baru mendatangi SMA Negeri 1 Sentani 

Kedatangan mereka untuk meminta agar anaknya yang sebelumnya dinyatakan tidak lolos tetap bisa diterima sebagai siswa di SMA Negeri 1 Sentani.

Baca juga: Bom Udara Peninggalan Perang Dunia II di Jayapura Dimusnahkan

Perwakilan orangtua calon siswa baru, Rosalina Wally meminta agar semua calon siswa bisa diakomodasi dan diterima sebagai siswa di SMA Negeri 1 Sentani.

Sebab, mereka tidak bisa mendaftarkan anaknya di sekolah lain karena sudah tutup dan kini sedang Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS). Bahkan, ada sekolah yang sudah melaksanakan proses belajar mengajar.

“Kami orangtua bersama calon siswa akan berada di sekolah sampai masalah ini selesai, sehingga kami orangtua merasa puas dan proses belajar mengajar bisa berjalan dengan baik,” ungkapnya kepada wartawan di SMA Negeri 1 Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Kamis (13/7/2023).

Baca juga: Pj Bupati Jayapura Pakai Moto Hapus Air Mata untuk Menghadapi Tantangan Memajukan Daerah

Menurut Rosalina, kedatangan orangtua ke SMA Negeri 1 Sentani hanya untuk meminta kejelasan dari pihak sekolah dan Dinas Pendidikan Kabupaten Jayapura agar anaknya bisa diterima sebagai siswa di sekolah unggulan tersebut.

“Kami mau anak-anak kami diterima dan menjadi bagian dari siswa di SMA Negeri 1 Sentani,” ucapnya.

Semua calon siswa diterima

Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Jayapura, Eqbert Kopeuw menyampaikan terima kasih kepada orangtua calon siswa yang telah peduli terhadap pentingnya pendidikan bagi anak-anak mereka.

Halaman:


Terkini Lainnya

Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus Pagi Ini, Disertai Gemuruh

Gunung Lewotobi Laki-laki 2 Kali Meletus Pagi Ini, Disertai Gemuruh

Regional
Komplotan Pembobol Rumah di Semarang Pura-Pura Jualan Minyak Urut untuk Cari Target

Komplotan Pembobol Rumah di Semarang Pura-Pura Jualan Minyak Urut untuk Cari Target

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 22 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Rabu 22 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Stigma terhadap Aceh Bakal Menguat jika BNN Razia Kuliner Mengandung Ganja

Stigma terhadap Aceh Bakal Menguat jika BNN Razia Kuliner Mengandung Ganja

Regional
Hapus Stigma Makanan Aceh Mengandung Ganja, BNN Bakal Razia Rumah Makan

Hapus Stigma Makanan Aceh Mengandung Ganja, BNN Bakal Razia Rumah Makan

Regional
Remaja di Kupang Tikam Seorang Pria karena Dianiaya Saat Melintas di Acara Pesta Ulang Tahun

Remaja di Kupang Tikam Seorang Pria karena Dianiaya Saat Melintas di Acara Pesta Ulang Tahun

Regional
Berendam di Pemandian Air Panas, Warga Ambarawa Meninggal Usai Membasahi Kaki

Berendam di Pemandian Air Panas, Warga Ambarawa Meninggal Usai Membasahi Kaki

Regional
Ikut Penjaringan Pilkada di Empat Partai, Sekda Semarang: Kehendak Semesta

Ikut Penjaringan Pilkada di Empat Partai, Sekda Semarang: Kehendak Semesta

Regional
Perayaan Waisak, Ada Pelarungan Pelita di Sekitar Candi Borobudur

Perayaan Waisak, Ada Pelarungan Pelita di Sekitar Candi Borobudur

Regional
Goa Garunggang di Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Goa Garunggang di Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Longsor di Maluku Tengah, Satu Rumah Warga Ambruk

Longsor di Maluku Tengah, Satu Rumah Warga Ambruk

Regional
Kunjungi Bocah Korban Kekerasan Seksual, Walkot Pematangsiantar Beri Motivasi hingga Santunan

Kunjungi Bocah Korban Kekerasan Seksual, Walkot Pematangsiantar Beri Motivasi hingga Santunan

Regional
Pemkot Semarang Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut, Mbak Ita: Cambuk agar Lebih Baik

Pemkot Semarang Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut, Mbak Ita: Cambuk agar Lebih Baik

Regional
Organisasi Guru di Demak Tolak Larangan Study Tour, Ini Kata Mereka

Organisasi Guru di Demak Tolak Larangan Study Tour, Ini Kata Mereka

Regional
Teknisi di Lampung Gondol Rp 1,3 Miliar, Curi dan Jual Data Internet

Teknisi di Lampung Gondol Rp 1,3 Miliar, Curi dan Jual Data Internet

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com