Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Bupati Arief Rohman Beri Sinyal Jalan Blora-Randublatung Selesai Tahun 2022

Kompas.com - 15/08/2022, 14:59 WIB
Inang Sh ,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

“Tadi kami juga meresmikan bazar usaha mikro kecil menengah (UMKM). Produknya beragam dan sudah ada yang kelarisan. Luar biasa," ucapnya.

Baca juga: Bupati Arief dan Kiai Marzuqi Ajak Masyarakat Blora Jaga Kerukunan Bangsa

Sementara itu, Ketua Panitia Kegiatan Agustusan Kelurahan Randublatung Totok Sunarto berterima kasih kepada Arief yang telah menyempatkan hadir menyapa masyarakat Randublatung.

"Matur nuwun sanget Gus Bupati, Gus Arief Rohman atas atensinya yang luar biasa. Banyak kegiatan di Blora tapi tetap menyempatkan hadir ke Randublatung,” ungkapnya.

Inshaallah Randublatung siap untuk terus mendukung program program pembangunan Pak Bupati untuk sesarengan mbangun Blora," imbuhnya.

Pada kesempatan itu, Arief melakukan pula pengundian hadiah jalan sehat untuk masyarakat dan menyumbangkan satu buah lagu hiburan.

Tampak hadir dalam acara itu Camat Randublatung Sutarso, Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Randublatung, Lurah Randublatung, dan para tokoh masyarakat.

Baca juga: Dianggap Membahayakan, Bom Pesawat yang Ditemukan di Blora Diledakkan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com