Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Turis Asal Amerika Tersesat di Hutan karena Ikuti Google Maps

Kompas.com - 24/06/2020, 12:11 WIB
Dheri Agriesta

Editor

 

Turis asal Amerika itu memutuskan turun dari motor dan berjalan kaki mencari permukiman warga.

Sekitar pukul 23.30 Wita, Roland dan Ridge ditemukan pada koordinat 8°28.14.2'S - 115°31.40'E.

Saat ditemukan, dua turis asing itu dalam keadaan baik. Mereka hanya mengalami lecet pada bagian tangan dan persediaan air minum yang hampir habis.

Baca juga: Pasien yang Dirawat Ternyata Positif Covid-19, Sebuah RS Swasta Jadi Klaster Baru

Mereka berhasil ditemukan karena masih bisa mengakses jaringan internet.

“Beruntung mereka masih bisa mengakses jaringan internet, sehingga bisa share lokasi dan ternyata posisinya tak terlalu jauh dari jalan setapak,” ujar Darmada.

Pencarian itu membutuhkan waktu lebih dari satu jam. Setelah ditemukan, dua turis asing itu dievakuasi ke Polsek Manggis untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.

Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul 2 Wisatawan Amerika Tersesat di Bali Akibat Ikuti Google Map

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com