Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengurus Panti di Belitung Cabuli Remaja Perempuan Sejak 2022

Kompas.com - 23/05/2024, 20:42 WIB
Heru Dahnur ,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

BELITUNG, KOMPAS.com - Seorang pengurus panti asuhan inisial BS (53) di Belitung, Kepulauan Bangka Belitung, ditangkap polisi terkait kasus asusila.

Pelaku diduga telah melakukan tindakan persetubuhan terhadap perempuan di bawah umur yang merupakan penghuni panti.

Korban HNJ (15), masih berstatus pelajar asal Bengkulu, diperlakukan tidak senonoh sejak 2022.

Baca juga: Maju Pilkada 2024, Mantan Wabup Belitung Daftar di 4 Parpol

"Dilakukan malam hari di salah satu ruangan panti," kata Kasat Reserse Kriminal Polres Belitung AKP Deki Marizaldi, dalam keterangan tertulis, Kamis (23/5/2024).

Deki menuturkan, tindakan asusila dilakukan pelaku berulang kali. Hal itu menyebabkan korban trauma dan melarikan diri.

Korban yang sempat tinggal di rumah warga, mengadukan kejadian yang dialaminya saat di Panti Asuhan Nur Annisa di Desa Air Rayak.

"Dilakukan tengah malam berulang kali sampai korban lupa sudah berapa kali," ujar Deki.

Usai menjalankan aksi bejatnya itu, pelaku juga pernah memberikan uang Rp 100.000 dan mengancam korban agar tidak melapor.

Pelaku juga diketahui telah memiliki istri.

Baca juga: Hadapi Pilkada Gubernur Babel, Gerindra Cari Calon Wagub dari Belitung

"Modusnya pelaku disuruh pindah kamar," beber Deki.

Dari hasil pemeriksaan medis, diketahui korban mengalami luka pada bagian vitalnya.

Pelaku kini ditahan di Mapolres Belitung dan terancam dijerat Undang-Undang Perlindungan Anak dengan masa hukuman 15 tahun penjara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Mengamuk di Kopitiam, Sapi Kurban Seruduk Pengunjung dan Pekerja

Mengamuk di Kopitiam, Sapi Kurban Seruduk Pengunjung dan Pekerja

Regional
3 Pria di Kupang Ditikam Saat Nobar Euro, 1 Tewas dan 2 Terluka

3 Pria di Kupang Ditikam Saat Nobar Euro, 1 Tewas dan 2 Terluka

Regional
Anak Kosnya Digerebek Kumpul Kebo, Pemilik Kos Pilih Kabur

Anak Kosnya Digerebek Kumpul Kebo, Pemilik Kos Pilih Kabur

Regional
Ditarget Rampung Agustus, Pengerjaan Nusantara Airport di IKN Terkendala Hujan,

Ditarget Rampung Agustus, Pengerjaan Nusantara Airport di IKN Terkendala Hujan,

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu Capai 1 Km

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Tinggi Kolom Abu Capai 1 Km

Regional
Saat Kapolda Jateng Peringatkan Pelaku Lain Pengeroyokan Bos Rental...

Saat Kapolda Jateng Peringatkan Pelaku Lain Pengeroyokan Bos Rental...

Regional
Peran 6 Tersangka Baru Kasus Pengeroyokan Bos Rental di Pati

Peran 6 Tersangka Baru Kasus Pengeroyokan Bos Rental di Pati

Regional
Perempuan Muda di Kota Jambi Dibunuh Teman Kencan di Kosan, Pelaku dan Korban Kenalan di Aplikasi Online

Perempuan Muda di Kota Jambi Dibunuh Teman Kencan di Kosan, Pelaku dan Korban Kenalan di Aplikasi Online

Regional
Ketua KPU Hasyim Asy'ari Jadi Khatib Shalat Idul Adha di Simpang Lima Kota Semarang, Dihadiri Jokowi

Ketua KPU Hasyim Asy'ari Jadi Khatib Shalat Idul Adha di Simpang Lima Kota Semarang, Dihadiri Jokowi

Regional
Jokowi Bakal Ikuti Shalat Idul Adha dan Serahkan Sapi Kurban di Simpang Lima Semarang

Jokowi Bakal Ikuti Shalat Idul Adha dan Serahkan Sapi Kurban di Simpang Lima Semarang

Regional
Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Bandara di Maumere Ditutup

Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Bandara di Maumere Ditutup

Regional
Pakaian Dinas Pj Walkot Ambon Disebut Capai Rp 400 Juta, Diskominfo: Tidak Benar

Pakaian Dinas Pj Walkot Ambon Disebut Capai Rp 400 Juta, Diskominfo: Tidak Benar

Regional
Grebeg Besar Demak: Waktu Pelaksanaan, Sejarah, dan Rangkaian Acara

Grebeg Besar Demak: Waktu Pelaksanaan, Sejarah, dan Rangkaian Acara

Regional
Perburuan Kendaraan Bodong di Pati, 3 Orang dari 3 Kecamatan Diperiksa

Perburuan Kendaraan Bodong di Pati, 3 Orang dari 3 Kecamatan Diperiksa

Regional
Presiden Jokowi Bakal Shalat Idul Adha di Simpang Lima Semarang

Presiden Jokowi Bakal Shalat Idul Adha di Simpang Lima Semarang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com