Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Wisata Candi di Sekitar Candi Borobudur, Ada Candi Mendut hingga Candi Embung

Kompas.com - 03/06/2023, 23:02 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Candi Borobudur merupakan salah satu candi di Magelang yang menjadi daya tarik wisatawan lokal dan mancanegara.

Menariknya ketika mengunjungi Magelang, wisatawan tidak hanya dapat menikmati keindahan Candi Borobudur saja.

Baca juga: Siapa Sosok Raja yang Membangun Candi Borobudur?

Wisatawan juga bisa menjelajahi candi di sekitar Candi Borobudur yang juga berusia ribuan tahun.

Selain memiliki arsitektur yang mengagumkan, beberapa candi berikut juga bernilai historis yang tinggi.

Dilansir dari dari laman Disporapar Provinsi Jawa Tengah, berikut kelima candi di sekitar Candi Borobudur yang dapat disinggahi wisatawan.

Baca juga: Tingkatan Candi Borobudur: Kamadhatu, Rupadhatu, dan Arupadhatu

1. Candi Mendut

Candi Mendut yang berjarak 3 kilometer dari Candi Borobudur terletak di Jalan Mayor Kusen, Desa mendut, Kecamatan Mungkid, Kabupaten Magelang.

Usia candi bercorak Buddha ini diperkirakan lebih tua daripada Candi Borobudur.

Berdasarkan Prasasti Karang Tengah berangka 824 Masehi yang menyebutkan Raja Indra dari Dinasti Syailendra mendirikan sebuah bangunan suci, Seorang ahli arkeologi Belanda, J.G. de Casparis, menghubungkan tempat suci tersebut dengan Candi Mendut

 Baca juga: Candi Mendut: Fungsi, Sejarah, serta Relief dan Arca

2. Candi Pawon

Candi Pawon yang berjarak 1,75 kilometer dari Candi Borobudur terletak di dusun Brojonalan, kelurahan Wanurejo, kecamatan Borobudur.

Candi bercorak Buddha ini diperkirakan dibangun pada abad 8-9 Masehi.

Adapun fungsi Candi Pawon diperkirakan sebagai tempat penyimpanan abu jenazah Raja Indra.

Candi Pawon di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah  Shutterstock/Bastiar Cik Din Candi Pawon di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah

3. Candi Selogriyo

Candi Selogriyo yang berjarak 28 kilometer dari Candi Borobudur terletak di Kecamatan Windusari, Kabupaten Magelang.

Lokasi candi yang berada di Bukit Sukorini di lereng timur kaki Gunung Sumbing ini membuat Candi Selogriyo memiliki pemandangan yang indah.

Candi Selogriyo diperkirakan dibangun pada masa Kerajaan Mataram Hindu dan disebut-sebut merupakan peninggalan Wangsa Sanjaya pada abad ke-8

Candi ini dibangun pada zaman yang sama dengan candi-cand di sekitar dataran tinggi Dieng.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jalan Kaligawe Semarang Sudah Kering, Arus Lalu Lintas Kembali Normal

Jalan Kaligawe Semarang Sudah Kering, Arus Lalu Lintas Kembali Normal

Regional
Gara-gara Terima Telepon dari Pria Lain, Istri di Jambi Tewas Ditangan Suami

Gara-gara Terima Telepon dari Pria Lain, Istri di Jambi Tewas Ditangan Suami

Regional
Soal Santri Tewas Tak Wajar di Jambi, Orangtua Minta Bantuan Kapolri

Soal Santri Tewas Tak Wajar di Jambi, Orangtua Minta Bantuan Kapolri

Regional
Cerita Penjual Kolang-kaling Musiman di Magelang, Raup Omzet Jutaan Saat Ramadhan

Cerita Penjual Kolang-kaling Musiman di Magelang, Raup Omzet Jutaan Saat Ramadhan

Regional
Cerita Siswa SMKN Jateng Jadi Volunteer di Posko Banjir Kota Semarang

Cerita Siswa SMKN Jateng Jadi Volunteer di Posko Banjir Kota Semarang

Regional
Seorang Warga Amerika Serikat Meninggal usai Menyelam di Raja Ampat

Seorang Warga Amerika Serikat Meninggal usai Menyelam di Raja Ampat

Regional
Tragis, Balita di Cilegon Terlindas Bus Saat Berburu Klakson Telolet, Ini Kronologinya

Tragis, Balita di Cilegon Terlindas Bus Saat Berburu Klakson Telolet, Ini Kronologinya

Regional
Polres Sumbawa Bekuk 2 Muncikari Prostitusi 'Online' Tarif Rp 500.000

Polres Sumbawa Bekuk 2 Muncikari Prostitusi "Online" Tarif Rp 500.000

Regional
Pelabuhan Ciwandan Banten Mulai Layani Pemudik Motor 3-9 April 2024

Pelabuhan Ciwandan Banten Mulai Layani Pemudik Motor 3-9 April 2024

Regional
Berkat Kerja Keras Pj Apriyadi, 7 Desa di Muba Kini Dapat Nikmati Listrik PLN

Berkat Kerja Keras Pj Apriyadi, 7 Desa di Muba Kini Dapat Nikmati Listrik PLN

Regional
2 Kali Kalah, Benny K Harman Enggan Maju Lagi di Pilgub NTT

2 Kali Kalah, Benny K Harman Enggan Maju Lagi di Pilgub NTT

Regional
Kisah Sabiq, Disabilitas yang Mengajar Mengaji Seratusan Anak di Salatiga

Kisah Sabiq, Disabilitas yang Mengajar Mengaji Seratusan Anak di Salatiga

Regional
Keroyok Guru SMA, Ayah dan Anak di Lembata Ditetapkan Tersangka

Keroyok Guru SMA, Ayah dan Anak di Lembata Ditetapkan Tersangka

Regional
6 Wanita Sumbar Raih Kursi MPR RI, Keterwakilan Perempuan Naik

6 Wanita Sumbar Raih Kursi MPR RI, Keterwakilan Perempuan Naik

Regional
KM Sinar Lema 01 Diperkirakan Tenggelam di Perairan Raja Ampat

KM Sinar Lema 01 Diperkirakan Tenggelam di Perairan Raja Ampat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com