Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kasus Covid-19 di Banten Naik Sejak Agustus, Sehari Bertambah 390 Kasus

Kompas.com - 10/11/2022, 17:51 WIB
Rasyid Ridho,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten, dr Ati Pramudji Hastuti mengatakan, kasus Covid-19 di wilayahnya mengalami peningkatan sejak Agustus 2022 hingga saat ini. Dalam sehari, ada penambahan kasus baru sebanyak 300.

"Tren peningkatan ada. Dibanding Januari-Juli kan hampir turun, hampir sudah tidak ada. Sekarang dari mulai Agustus sampai November ini ada peningkatan kasusnya 300-390 kasus per hari," kata Ati kepada wartawan di Serang. Kamis (10/11/2022).

Menurut Ati, tren peningkatan kasus Covid-19 tidak hanya terjadi di Banten, melainkan hampir di seluruh daerah di Indonesia.

Ati tidak bisa memastikan, peningkatan kasus yang terjadi di wilayahnya itu disebabkan adanya Covid-19 varian XBB.

Baca juga: Kasus Covid-19 di Sumsel Naik, Wisma Atlet Jakabaring Bakal Kembali Jadi Tempat Isolasi Pasien

"Tapi yang tadi peningkatan kasus yang ada, apakah ini benar-benar XBB atau bukan. Karena tidak semua penderita Covid-19 itu diperiksa, sampai variannya," ujar Ati.

Dijelaskan Ati, untuk memastikan apakah terpapar Covid-19 varian butuh pemeriksaan tidak cukup dilakukan dengan metode swab PCR Saja. Namun, butuh beberapa tahapan uji laboratorium mendalam.

Ati menambahkan, meski saat ini ada peningkatan kasus Covid-19 angka atau tingkat kesembuhannya sudah mencapai diatas 90 persen.

"Yang di rawat ini kan gejalanya berat, kalau sedang boleh dirawat semisal ada komorbid. Namun yang ringan itu cukup di rawat di rumah," kata dia.

Baca juga: Kasus Covid-19 Naik di Kota Yogyakarta, Pemkot Siapkan Pengaturan Jelang Libur Akhir Tahun

Mantan Direktur RSUD Tangerang itu memastikan, fasilitas kesehatan yang melayani perawatan pasien Covid-18 saat ini tidak mengurangi kapasitas tempat tidur khusus bagi para pasien yang membutuhkan perawatan di rumah sakit.

Meskipun, untuk ketersediaan kapasitas saat ini jauh relatif aman atau tidak butuh membuka rumah singgah atau yang lainnya.

"Jadi jumlah faskes dan tempat tidur tidak kita kurangi," tandasnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polisi Amankan 43 Karung Pakaian Bekas yang Diselundupkan dari Timor Leste

Polisi Amankan 43 Karung Pakaian Bekas yang Diselundupkan dari Timor Leste

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Siang Ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Cerah Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 16 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Kecewanya Ibu Kristianie, Anaknya Mendadak Dicoret dari Seleksi Paskibraka Nasional meski Raih Nilai Tertinggi

Kecewanya Ibu Kristianie, Anaknya Mendadak Dicoret dari Seleksi Paskibraka Nasional meski Raih Nilai Tertinggi

Regional
[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

[POPULER NUSANTARA] Warga Sukolilo Pati Takut Motornya Diangkut Polisi | Densus 88 Geledah Rumah Tukang Bubur

Regional
Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Sama-sama Olahan Daging Kambing, Apa Beda Gulai, Tongseng dan Tengkleng?

Regional
Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Bukit Batas di Kalimantan Selatan: Daya Tarik, Biaya, dan Cara Menuju

Regional
Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Kapal Bermuatan 70 Ton Kayu Ilegal Ditangkap di Perairan Kepulauan Meranti Riau

Regional
Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Gecok Kambing, Kuliner Khas Semarang Berbumbu Rempah

Regional
1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

1 Prajurit TNI Gugur Ditembak KKB di Puncak

Regional
Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Gempa M 5,7 Guncang Pulau Doi

Regional
Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Tersangka Pengeroyok Bos Rental di Sukolilo Pati Bertambah Jadi 10 Orang

Regional
3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

3 Kecamatan di Pati Jadi Target Operasi Kendaraan Bodong, Polisi Belum Tetapkan Tersangka

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com