Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video Viral Pasangan Remaja Berciuman di Tempat Keramaian, Tak Peduli meski Sudah Diteriaki

Kompas.com - 13/10/2022, 09:19 WIB
Defriatno Neke,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

BAUBAU, KOMPAS.com – Sebuah video yang memperlihatkan sepasang remaja berciuman di tempat keramaian daerah Kotamara, Kota Baubau, Sulawesi Tenggara, viral di media sosial, Kamis (13/10/2022).

Dalam video tersebut terlihat seorang perempuan berpakaian seragam SMP dan laki-laki pakaian kemeja kotak-kotak dengan topi di kepala duduk menghadap ke laut. 

Kedua remaja ini berciuman dengan posisi duduk menghadap laut, padahal di samping mereka terdapat beberapa orang yang duduk. Di belakang pasangan tersebut juga banyak kendaraan roda dua dan roda empat melintas. 

“Kedua orang ini baku cium di banyak orang ini,” terdengar suara dalam rekaman video tersebut.

Baca juga: Duduk Bersila, Ratusan Anggota Komunitas Pencinta Sepak Bola Baubau Doakan Korban Tragedi Kanjuruhan

Tak lama kemudian, terdengar suara perempuan menegur kedua remaja tersebut, tetapi mereka tidak memedulikannya. 

Video yang berdurasi sekitar 25 detik tersebut viral di media sosial Facebook. 

Seorang warga, Iska Damayanti, mengaku telah melihat video tersebut dan prihatin dengan tindakan yang dilakukan pasangan tersebut di tempat umum.  

“Ini sangat miris ya, karena keduanya masih tergolong usia yang belia dan masih pelajar juga statusnya. Jadi, itu bukan merupakan hal yang wajar mereka lakukan di khalayak umum di tempat publik seperti ini,” kata Iska pada Kamis (13/10/2022).  

Ia berharap peran orangtua dalam mengawasi anaknya kebih ditingkatkan lagi agar keduanya tidak terjerumus dalam pergaulan bebas. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Pria Bacok Tetangga di Banyuwangi, Ngamuk Halaman Gudang Jadi Lokasi Parkir Tahlilan

Regional
Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Jokowi Makan Malam di Kampung Melayu Lombok, Pesan Nasi Goreng Istimewa

Regional
Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Ada Sengketa, KPU Tunda Penetapan 5 Caleg Terpilih di Sumbar

Regional
Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Imbas Letusan Gunung Ruang, 1.324 Warga Dievakuasi Keluar dari Pulau Tagulandang

Regional
Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Pencarian Dihentikan, 2 Penambang Tertimbun Galian Batu Bara Dinyatakan Hilang

Regional
Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Regional
Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Regional
14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

Regional
TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

Regional
Aksi 'May Day' di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Aksi "May Day" di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Regional
Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Regional
Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Regional
Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Regional
Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Regional
Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com