Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Wali Kota Bandung Oded 8 Hari Melawan Covid-19, Batal Jadi Penerima Vaksin Tahap Pertama

Kompas.com - 16/01/2021, 08:13 WIB
Pythag Kurniati

Editor

 

Batal terima vaksin tahap pertama

Karena dinyatakan terpapar Covid-19, Oded batal menjadi penerima vaksin.

Padahal sebelumnya, Oded telah menyatakan siap menjadi orang yang pertama kali divaksin di Bandung.

Selain Oded, Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana juga tidak bisa mendapatkan vaksin tahap pertama.

Yana juga diketahui pernah terpapar Covid-19.

Baca juga: Aksi Ibu Hamil Bersama Anak dan Menantu Merampok Toko Sembako, Gasak Uang Rp 200 Juta

Berusaha tenang

Wali Kota Bandung Oded M Danial saat mengunjungi titik banjir.KOMPAS.COM/PUTRA PRIMA PERDANA Wali Kota Bandung Oded M Danial saat mengunjungi titik banjir.
Menurut Oded, dirinya terus berusaha menjaga ketenangan. Sebab, orang dengan Covid-19 tidak boleh panik agar imunitas terjaga.

Berbagai aktivitas dilakukan untuk menjaga kebugaran, seperti olahraga dan istirahat yang cukup.

Protokol kesehatan ketat pun tetap dilakukan di dalam rumah.

"Selama hampir 8 hari itu Mang Oded terus olahraga dan berjemur. Begitu pula, selama di rumah Mang Oded biasakan memakai masker, cuci tangan, dan jaga jarak," kata dia.

Baca juga: Fakta TNI AD Dirikan RS Darurat di Solo, Kasus Covid-19 Tinggi, Berlokasi di Benteng Vastenburg

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com