Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Isak Tangis Keluarga Pecah Saat Sambut 9 Mahasiswa Kaltim, Usai Jalani Observasi di Natuna

Kompas.com - 16/02/2020, 15:27 WIB
Zakarias Demon Daton,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Fasilitas jemputan dari Pemprov Kaltim

Kini ke sembilan mahasiswa ini telah dijemput oleh keluarga dan pulang ke rumah masing-masing.

Sebelumnya, pukul 09.00 WITA lima mahasiswa Kaltim lainnya juga tiba Bandara Sepinggan, Balikpapan dan disambut Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi bersama jajaran di ruang VIP bandara.

Baca juga: Sabtu, 14 Mahasiswa Kaltim Dipulangkan Usai Karantina di Natuna, Pemprov Minta Tak Ada Stigmatisasi

Sedangkan di Samarinda disambut Asisten Administrasi Umum Setdaprov Kaltim HS Fathul Halim dan Plt Kadinkes Kaltim Andi Muhammad Ishak serta jajaran Dinas Kesehatan Kota Samarinda dan para orangtua.

Setelah tiba, para mahasiswa ini langsung diserahterimakan kepada orang tua dan bagi yang tidak dijemput keluarga, Pemprov Kaltim memfasilitasi hingga ke daerah masing-masing.

Baca juga: 5 WNI Asal Riau Pulang dari Karantina Natuna Disambut Gubernur, Kini Berkumpul dengan Keluarga

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com