Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kawah Lumpur Kesongo Meletus, Polisi Larang Warga Mendekat

Kompas.com - 28/09/2021, 20:00 WIB
Aria Rusta Yuli Pradana,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BLORA, KOMPAS.com - Masyarakat Blora, Jawa Tengah, sempat dihebohkan dengan meletusnya kawah lumpur Kesongo.

Peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 07.00 WIB di Desa Gabusan, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora.

Polisi yang mengetahui adanya peristiwa tersebut kemudian segera memasang imbauan agar masyarakat tidak berdatangan.

Baca juga: Kawah Lumpur Kesongo Meletus, Warga Dengar Suara Seperti Air Mendidih

Sebab, sejumlah warga yang penasaran terus berdatangan untuk melihat lebih dekat fenomena alam tersebut.

"Kami dari Polsek Jati melakukan upaya dengan memasang banner yang berisi tentang imbauan kepada masyarakat agar tidak berupaya untuk mendekat," ucap Kapolsek Jati AKP Eko Adi saat ditemui Kompas.com di lokasi, Selasa (28/9/2021).

Kondisi Kawah Kesongo usai meletus, Selasa (28/9/2021)KOMPAS.COM/ARIA RUSTA YULI PRADANA Kondisi Kawah Kesongo usai meletus, Selasa (28/9/2021)

Hal tersebut perlu dilakukan agar tidak terjadi peristiwa yang tidak diinginkan.

"Karena dikhawatirkan nanti akan muncul letupan-letupan lagi yang menyemburkan lumpur dari dalam tanah yang berpotensi mengancam keselamatan masyarakat sekitar yang berusaha mendekat," kata dia.

Baca juga: Kawah Lumpur Kesongo Blora Meletus, Ini Kronologinya

Selain itu, Eko juga telah memerintahkan Bhabinkamtibmas untuk memberitahukan kepada masyarakat agar tidak mendekat ke lokasi semburan.

Halaman:


Terkini Lainnya

Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Gunung Ruang Keluarkan Asap Setinggi 600 Meter

Regional
Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Kisah Relawan Tagana Sumbawa, 14 Tahun Berada di Garda Depan Bencana Tanpa Asuransi

Regional
14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

14 Mobil Damkar Berjibaku Bersihkan Bandara Sam Ratulangi dari Debu Gunung Ruang

Regional
TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

TKA di Kepri Wajib Bayar Restribusi 100 Dolar AS Tiap Bulan

Regional
Aksi 'May Day' di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Aksi "May Day" di Semarang Ricuh, Polisi Semprotkan Water Canon Saat Gerbang Didobrak Massa

Regional
Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Ayah di Manggarai Timur Diduga Cabuli Anak Kandung sampai Melahirkan

Regional
Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Daftar ke 4 Parpol, Pj Walkot Bodewin Siap Bertarung di Pilkada Ambon

Regional
Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Culik Warga, Anggota Geng Motor di Lhokseumawe Ditangkap

Regional
Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Buruh Demak Terbagi 2, Ikut Aksi di Semarang atau Jalan Sehat Bersama Pemerintah

Regional
Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Selingkuh Dengan Teman Kantor, Honorer di Bangka Barat Dipecat

Regional
Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Pilkada Banten 2024, Airin Rachmi Diany Berharap Restu Megawati dan Cak Imin

Regional
Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Mengenang Mei 1923, Saat Mogok Buruh Lumpuhkan Transportasi Semarang

Regional
Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Curhat Lewat Buku Harian, Remaja di Jember Diperkosa Pamannya Sebanyak 10 Kali

Regional
Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Jalur Aceh-Sumut Diterjang Longsor, Polisi Berlakukan Sistem Buka-Tutup

Regional
17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

17 Sapi di Aceh Mati Disambar Petir

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com