Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gerindra Duetkan Andra Soni-Dimyati Natakusumah di Pilkada Banten 2024

Kompas.com - 27/06/2024, 17:48 WIB
Rasyid Ridho,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Partai Gerindra menduetkan Andra Soni dengan Achmad Dimyati Natakusumah pada Pilkada Banten 2024.

Hal itu diketahui setelah Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengunggah flayer melalui akun instagram pribadinya @sufmi_dasco.

Foto yang diunggah Sufmi Dasco itu memperlihatkan wajah Andra Soni sebagai bakal calon gubernur Banten dan Acmad Dimyati Natakusumah sebagai bakal calon wakil gubernur Banten. 

Baca juga: Ketua DPD Gerindra Banten Nyatakan Siap Maju di Pilkada Banten

"Banten Maju bersama Andra Soni dan Dimyati Natakusumah,” tulis Dasco dalam keterangan postingan tersebut. 

Saat dikonfirmasi, Andra Soni mengaku siap menjalankan perintah partai dengan siapapun pendampingnya pada perhelatan Pilkada Banten 2024. 

"Saya dipasangkan dengan siapa saja saya siap. Jadi nomor 1 atau nomor 2 pun saya siap. Tapi hari ini saya diperintahkan oleh partai untuk maju sebagai calon gubernur," kata Andra kepada wartawan di Kota Serang, Kamis (27/6/2024).

Baca juga: Badak Jawa  Bara dan Jara Jadi Maskot Pilkada Banten 2024

Ketua DPRD Banten itu pun mengaku tak gentar melawan bakal calon lainnya seperti Airin Rachmi Diany dari Partai Golkar yang dilihat dari hasil survai menempati posisi teratas. 

"Insyaallah (siap), Saya dalam kapasitas perintah partai akan saya lakukan, karena saya memilih menjadi kader partai politik, dan saya hari ini menjadi pimpinan partai politik," ujar Andra. 

"Kalau perintah partai saya laksanakan karena Pak Prabowo pasti tujuannya bagaimana Banten bisa menjadi pendorong Indonesia maju," tandas dia. 

Sebagai informasi, Achmad Dimyati Natakusumah yang kini menjabat sebagai Anggota DPR RI sudah diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bos Distro 'Anti Mahal' Bunuh Penagih Utang, Keluarga Korban Harap Pelaku Dihukum Mati

Bos Distro "Anti Mahal" Bunuh Penagih Utang, Keluarga Korban Harap Pelaku Dihukum Mati

Regional
Tangis Raodah, Ibu Santriwati yang Meninggal Diduga Dianiaya: Anak Saya Selalu Minta Pulang

Tangis Raodah, Ibu Santriwati yang Meninggal Diduga Dianiaya: Anak Saya Selalu Minta Pulang

Regional
Pelaku Utama yang Diduga Bunuh dan Mengecor Pegawai Koperasi Ditangkap

Pelaku Utama yang Diduga Bunuh dan Mengecor Pegawai Koperasi Ditangkap

Regional
Ditangkap, Bos Distro Pembunuh Penagih Utang Disoraki Warga

Ditangkap, Bos Distro Pembunuh Penagih Utang Disoraki Warga

Regional
4 Hari Kabur, Tahanan Kejari Mataram Menangis dan Harus Dibopong Saat Ditangkap

4 Hari Kabur, Tahanan Kejari Mataram Menangis dan Harus Dibopong Saat Ditangkap

Regional
Kronologi Pembunuhan Terapis, 2 Pelaku Sengaja Sewa Kontrakan Eksekusi Korban

Kronologi Pembunuhan Terapis, 2 Pelaku Sengaja Sewa Kontrakan Eksekusi Korban

Regional
13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

Regional
Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Regional
Pemkot Semarang Raih Penghargaan Daerah Terinovasi dalam Pembangunan Keluarga 2024

Pemkot Semarang Raih Penghargaan Daerah Terinovasi dalam Pembangunan Keluarga 2024

Regional
Misteri Kematian Santriwati di Lombok Barat, Merengek Minta Pulang Sebelum Meninggal

Misteri Kematian Santriwati di Lombok Barat, Merengek Minta Pulang Sebelum Meninggal

Regional
Bertemu Nikson Nababan, Warga Karo Ungkapkan Kekagumannya

Bertemu Nikson Nababan, Warga Karo Ungkapkan Kekagumannya

Regional
Danau Beko di Tegal: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Danau Beko di Tegal: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Gunung Lewotobi Laki-Laki Meletus 5 Kali Hari Ini, Waspada Abu Vulkanik

Gunung Lewotobi Laki-Laki Meletus 5 Kali Hari Ini, Waspada Abu Vulkanik

Regional
Angka Perceraian Naik karena Hubungan 'Toxic', Didominasi Pasangan Muda

Angka Perceraian Naik karena Hubungan "Toxic", Didominasi Pasangan Muda

Regional
Kepala BKKBN: Keluarga Indonesia Tetap Bahagia meski Sedikit Miskin

Kepala BKKBN: Keluarga Indonesia Tetap Bahagia meski Sedikit Miskin

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com