Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Kepsek Dicopot Buntut Seragam Sekolah Rp 2,3 Juta | Sertifikat Tanah Jaminan Utang Malah Balik Nama di BPN

Kompas.com - 27/07/2023, 06:00 WIB
Riska Farasonalia

Editor

"Dia memiliki vila di Sumowono, tapi domisili di Kota Semarang. Besaran pinjaman tiap warga berbeda-beda, mulai Rp 30 juta, yang paling banyak saya Rp 250 juta," jelasnya saat dihubungi, Rabu (26/7/2023).

"Untuk besaran bunga berbeda-beda juga mulai 5 sampai 10 persen tergantung kesepakatan. Itu bunga ada yang per bulan dan tahun," kata Edi.

Baca selengkapnya: Kagetnya Warga di Kabupaten Semarang, Sertifikat Tanah Jaminan Utang Tiba-tiba Sudah Balik Nama di BPN

3. Cincin Tersangkut di Alat Kelamin Warga Demak

Warga Mranggen, Kabupaten Demak, Jawa Tengah berinisial NS terpaksa datang ke Kantor Pemadam Kebakaran (Damkar) Kota Semarang untuk melepaskan cincin yang terpasang di alat kelaminnya.

Kabid Operasional dan Penyelamatan Damkar Kota Semarang, Untung Sugiono mengatakan, korban datang ke Kantor Damkar Semarang diantar oleh istrinya pada Selasa (25/7/2023) lalu.

"Sebenarnya sudah terpasang sejak Senin tapi keluarga baru mengetahui Selasa," jelasnya saat dikonfirmasi melalui telepon, Rabu (26/7/2023).

Dia menjelaskan NS dan istrinya tiba di Kantor Damkar Semarang sekitar pukul 14.55 WIB. Selain istrinya, NS juga ditemani kakak perempuannya.

"Dia sudah datang dua kali ini. Dengan kasus yang sama," paparnya.

Baca selengkapnya: Cincin Tersangkut di Alat Kelamin, Warga Demak Ini Dua Kali Datangi Damkar Kota Semarang

4. Kronologi Eskalator Bandara Juanda Alami Kerusakan

Sejumlah penumpang berada di pintu keberangkatan Bandara Internasional Juanda, Surabaya, Jawa Timur.KOMPAS.COM/GHINAN SALMAN Sejumlah penumpang berada di pintu keberangkatan Bandara Internasional Juanda, Surabaya, Jawa Timur.
Eskalator di Terminal 2 Bandara Internasional Juanda, Surabaya, Jawa Timur mengalami kerusakan pada Rabu (26/7/2023) pagi.

Peristiwa tidak berfungsinya eskalator Bandara Juanda yang berada di area check in Terminal 2 itu terjadi pukul 06.30 WIB.

Humas PT Angkasa Pura I Juanda, Yuristo Ardhi Hanggoro membenarkan peristiwa tersebut.

Menurutnya eskalator yang berada di area check in Terminal 2 tidak berfungsi normal.

Berdasarkan rekaman CCTV, lanjut Yuristo, saat kejadian, kondisi area check in terpantau cukup ramai.

Namun, penumpang yang menggunakan eskalator tidak banyak. Ia menjelaskan, hanya ada satu penumpang yang sempat menggunakan eskalator, namun segera melompat di pijakan terakhir.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Stigma terhadap Aceh Bakal Menguat jika BNN Razia Kuliner Mengandung Ganja

Stigma terhadap Aceh Bakal Menguat jika BNN Razia Kuliner Mengandung Ganja

Regional
Hapus Stigma Makanan Aceh Mengandung Ganja, BNN Bakal Razia Rumah Makan

Hapus Stigma Makanan Aceh Mengandung Ganja, BNN Bakal Razia Rumah Makan

Regional
Remaja di Kupang Tikam Seorang Pria karena Dianiaya Saat Melintas di Acara Pesta Ulang Tahun

Remaja di Kupang Tikam Seorang Pria karena Dianiaya Saat Melintas di Acara Pesta Ulang Tahun

Regional
Berendam di Pemandian Air Panas, Warga Ambarawa Meninggal Usai Membasahi Kaki

Berendam di Pemandian Air Panas, Warga Ambarawa Meninggal Usai Membasahi Kaki

Regional
Ikut Penjaringan Pilkada di Empat Partai, Sekda Semarang: Kehendak Semesta

Ikut Penjaringan Pilkada di Empat Partai, Sekda Semarang: Kehendak Semesta

Regional
Perayaan Waisak, Ada Pelarungan Pelita di Sekitar Candi Borobudur

Perayaan Waisak, Ada Pelarungan Pelita di Sekitar Candi Borobudur

Regional
Goa Garunggang di Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Goa Garunggang di Bogor: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
Longsor di Maluku Tengah, Satu Rumah Warga Ambruk

Longsor di Maluku Tengah, Satu Rumah Warga Ambruk

Regional
Kunjungi Bocah Korban Kekerasan Seksual, Walkot Pematangsiantar Beri Motivasi hingga Santunan

Kunjungi Bocah Korban Kekerasan Seksual, Walkot Pematangsiantar Beri Motivasi hingga Santunan

Regional
Pemkot Semarang Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut, Mbak Ita: Cambuk agar Lebih Baik

Pemkot Semarang Raih Opini WTP 8 Kali Berturut-turut, Mbak Ita: Cambuk agar Lebih Baik

Regional
Organisasi Guru di Demak Tolak Larangan Study Tour, Ini Kata Mereka

Organisasi Guru di Demak Tolak Larangan Study Tour, Ini Kata Mereka

Regional
Teknisi di Lampung Gondol Rp 1,3 Miliar, Curi dan Jual Data Internet

Teknisi di Lampung Gondol Rp 1,3 Miliar, Curi dan Jual Data Internet

Regional
Warga Cepu Temukan Fosil Gading Gajah Purba, Diduga Berusia 200.000 Tahun

Warga Cepu Temukan Fosil Gading Gajah Purba, Diduga Berusia 200.000 Tahun

Regional
Video Viral Seorang Pria di Kupang Dipukul Pakai Kayu di Tangan hingga Pingsan, Kasus Berujung ke Polisi

Video Viral Seorang Pria di Kupang Dipukul Pakai Kayu di Tangan hingga Pingsan, Kasus Berujung ke Polisi

Regional
Pembunuh Kekasih Sesama Jenis di Banten Dituntut 16 Tahun Penjara

Pembunuh Kekasih Sesama Jenis di Banten Dituntut 16 Tahun Penjara

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com