Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Jenis Jamu Gendong Lengkap dengan Bahan, Manfaat, dan Filosofi

Kompas.com - 26/01/2023, 17:21 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Jamu adalah jenis minuman tradisional yang diramu dari ragam rempah dan berbagai bahan alami lainnya.

Sebutan jamu berasal dari bahasa Jawa kuno yaitu jampi atau usodo yang berarti penyembuhan melalui ramuan boat atau doa.

Baca juga: Kuliner Unik di Kota Semarang, Ketika Jamu Disulap Jadi Es Krim Lezat

Dilansir dari laman Kemendikbud, istilah jampi banyak ditemukan dalam berbagai naskah kuno seperti pada naskah Gatotkacasraya yang ditulis oleh Mpu Panuluh dari Kerajaan Kediri pada masa Raja Jayabaya.

Kini jamu tak hanya dianggap sebagai menjadi minuman warisan leluhur namun juga dimanfaatkan sebagai obat herbal.

Baca juga: Sejarah Sukoharjo Berjuluk Kota Jamu, Berawal Adaya Pasar Jamu Nguter hingga Ditetapkan Jadi Warisan Budaya Tak Benda UNESCO

Khasiat dari ragam jenis jamu disebut dapat menyembuhkan berbagai penyakit dan menyegarkan badan yang lelah atau pegal.

Baca juga: Akad Nikah Kaesang-Erina, Para Tamu Bakal Disuguhi Makanan Para Raja, Minumnya Jamu

Apa Itu Jamu Gendong?

Dari berbagai jenis jamu, terdapat jenis sajian tradisional yang disebut jamu gendong.

Jamu gendong merupakan sajian jamu tradisional produksi rumahan yang dikemas dalam botol yang ditata dalam sebuah bakul.

Oleh penjualnya, bakul berisi botol jamu tersebut akan digendong dengan kain jarik untuk kemudian dijajakan dari rumah ke rumah.

Filosofi dari menggendong identik dengan cara ibu dalam merawat anaknya yang masih kecil.

Oleh karena itu dalam menggendong barang dagangan yang merupakan sumber rezeki diibaratkan menggendong anak kecil yang harus dilakukan dengan lemah lembut dan telaten.

Ilustrasi jamu beras kendur dan kunir asam.Shutterstock/Odua Images Ilustrasi jamu beras kendur dan kunir asam.

Jenis Jamu Gendong

Dalam sebuah bakul jamu gendong biasanya terdiri dari beragam jenis jamu dengan khasiatnya masing-masing.

Pembeli dapat memilih jamu yang ingin dibeli sesuai dengan kebutuhan atau keluhan kesehatan yang dialami.

Dilansir dari laman Diskominfo SP Kota Surakarta, terdapat delapan jenis jamu gendong yang tak hanya memiliki khasiat namun juga filosofi.

Berikut adalah penjelasan jenis-jenis jamu lengkap dengan bahan pembuat, khasiat, dan filosofinya.

1. Jamu Kunyit Asam

Jamu kunyit asam terbuat dari kunyit, gula aren, garam, asam jawa, dan air.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Taman Balekambang Dikembalikan sebagai 'Kebon Rojo', Gibran Harap Bisa Dibuka untuk Umum Akhir Tahun Ini

Taman Balekambang Dikembalikan sebagai "Kebon Rojo", Gibran Harap Bisa Dibuka untuk Umum Akhir Tahun Ini

Regional
Pelanggaran Netralitas di Jateng Ranking ke-6 Saat Pilkada 2020, ASN Diminta Bijak Bermedsos

Pelanggaran Netralitas di Jateng Ranking ke-6 Saat Pilkada 2020, ASN Diminta Bijak Bermedsos

Regional
40 Pelajar Provokasi Siswa Sekolah Lain dengan Geber Motor, 3 Orang Ditangkap

40 Pelajar Provokasi Siswa Sekolah Lain dengan Geber Motor, 3 Orang Ditangkap

Regional
8 Tarian Bengkulu, Salah Satunya Tari Andun

8 Tarian Bengkulu, Salah Satunya Tari Andun

Regional
Mobil Rombongan Gubernur Riau Kecelakaan, Satu Orang Meninggal

Mobil Rombongan Gubernur Riau Kecelakaan, Satu Orang Meninggal

Regional
Bobol Dana Nasabah Rp 8,5 Miliar, Eks Pejabat Bank Himbara Dituntut 10 Tahun Penjara

Bobol Dana Nasabah Rp 8,5 Miliar, Eks Pejabat Bank Himbara Dituntut 10 Tahun Penjara

Regional
Kecewa Pelantikan Lurah, Ketua RT dan RW di Bima Segel Kelurahan

Kecewa Pelantikan Lurah, Ketua RT dan RW di Bima Segel Kelurahan

Regional
Massa Desak Wali Kota Siantar Selesaikan Konflik Petani dengan PTPN III

Massa Desak Wali Kota Siantar Selesaikan Konflik Petani dengan PTPN III

Regional
Truk Pengangkut Batu Bara Terguling di Tol Balikpapan-Samarinda, Muatannya Berserakan di Jalanan

Truk Pengangkut Batu Bara Terguling di Tol Balikpapan-Samarinda, Muatannya Berserakan di Jalanan

Regional
Pembunuh Pasutri di Kubu Raya Ditangkap, Ternyata Residivis dan Tetangga Korban

Pembunuh Pasutri di Kubu Raya Ditangkap, Ternyata Residivis dan Tetangga Korban

Regional
Jatim Borong 4 Penghargaan Peternakan, Khofifah: Semoga Peternakan Jatim Makin unggul

Jatim Borong 4 Penghargaan Peternakan, Khofifah: Semoga Peternakan Jatim Makin unggul

Regional
Bocah di Lombok Tengah Meninggal Usai Digigit Anjing Liar

Bocah di Lombok Tengah Meninggal Usai Digigit Anjing Liar

Regional
'45 Karyawan Bakal Nganggur Jika TikTok Tidak Boleh Jualan”

"45 Karyawan Bakal Nganggur Jika TikTok Tidak Boleh Jualan”

Regional
Kebakaran Hanguskan 10 Rumah di Ambon

Kebakaran Hanguskan 10 Rumah di Ambon

Regional
Vonis 7 Terdakwa Korupsi RSUD Pasaman Barat di Bawah Tuntutan, Jaksa Ajukan Kasasi

Vonis 7 Terdakwa Korupsi RSUD Pasaman Barat di Bawah Tuntutan, Jaksa Ajukan Kasasi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com