Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tambah 7 Kamera, Ini 16 Titik Kota Palembang yang Terpantau ETLE

Kompas.com - 03/01/2023, 13:56 WIB
Aji YK Putra,
Reni Susanti

Tim Redaksi

 

PALEMBANG, KOMPAS.com - Sebanyak 7 kamera Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) kembali dipasang di beberapa sudut Kota Palembang, Sumatera Selatan, yang rawan pelanggaran lalu lintas.

Dengan penambahan ini, total kamera ETLE yang ada di Kota Palembang berjumlah 16 unit.

Penerapan tilang elektronik di Kota Palembang sebelumnya sudah berjalan sejak Januari 2022. Hasilnya, masih banyak pelanggaran lalu lintas yang dilakukan pengendara mulai dari tidak menggunakan helm sampai tidak memakai sabuk pengaman.

Baca juga: Mulut Dibekap, Marbot Masjid di Palembang Cabuli Bocah 10 Tahun

Kasat Lantas Polrestabes Palembang, AKBP Rendy Surya mengatakan, dengan penambahan tujuh kamera ETLE tersebut diharapkan seluruh sisi kota terpantau sehingga para pengendara dapat lebih tertib ketika melintas di jalan raya.

“Penambahan 7 ETLE ini agar masyarakat lebih tertib saat berkendara demi keselamatan semua,” kata Rendy, Selasa (3/1/2023).

Para pengendara yang melakukan pelanggaran nantinya akan terekam dan dikenakan sanksi tilang berupa denda yang harus dibayar.

Baca juga: Polda Banten Mulai Terapkan ETLE Mobile Gantikan Tilang Manual

 

Penggunaan ETLE ini pun sebagai upaya untuk modernisasi di tubuh Polri dan mencegah terjadinya pungli.

Pada penambahan 7 kamera ETLE ini pun terdapat dua jenis kamera berbeda. Yakni, E-Police dan Kamera Check Point.

“Kamera E-police bisa melihat dari 4 arah persimpangan, sementara check point bisa melihat ke arah jalan lurus saja,” ujarnya.

Berikut titik 16 kamera ETLE yang terpasang di Palembang:

1. Jalan Kolonel H Burlian Km 8,5

2. Jalan R Soekamto

3. Jalan Jenderal Sudirman dengan Taman Makam Pahlawan (TMP)

4. Simpang RK Charitas

5. Jalan Sudirman depan Pasar Cinde

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Disdikbud Jateng Larang 'Study Tour' Sejak 2020, Alasannya agar Tak Ada Pungutan di Sekolah

Disdikbud Jateng Larang "Study Tour" Sejak 2020, Alasannya agar Tak Ada Pungutan di Sekolah

Regional
Cemburu, Seorang Pria Tikam Mahasiswa yang Sedang Tidur

Cemburu, Seorang Pria Tikam Mahasiswa yang Sedang Tidur

Regional
Momen Iriana Jokowi dan Selvi Ananda Naik Mobil Hias Rajamala, Tebar Senyum dan Pecahkan Rekor Muri

Momen Iriana Jokowi dan Selvi Ananda Naik Mobil Hias Rajamala, Tebar Senyum dan Pecahkan Rekor Muri

Regional
Pemkab Bangka Tengah Larang Acara Perpisahan di Luar Sekolah

Pemkab Bangka Tengah Larang Acara Perpisahan di Luar Sekolah

Regional
Kenangan Muslim di Sungai Bukik Batabuah yang Kini Porak Poranda

Kenangan Muslim di Sungai Bukik Batabuah yang Kini Porak Poranda

Regional
2 Tahun Buron, Tersangka Perusak Hutan Mangrove Belitung Timur Ditangkap di Palembang

2 Tahun Buron, Tersangka Perusak Hutan Mangrove Belitung Timur Ditangkap di Palembang

Regional
Kasus Korupsi Impor Gula PT SMIP, Mantan Kepala Bea Cukai Riau Jadi Tersangka

Kasus Korupsi Impor Gula PT SMIP, Mantan Kepala Bea Cukai Riau Jadi Tersangka

Regional
Soal Mahasiswa KIP Kuliah Salah Sasaran, Rektor Baru Undip Masih Buka Aduan

Soal Mahasiswa KIP Kuliah Salah Sasaran, Rektor Baru Undip Masih Buka Aduan

Regional
Gubernur Jambi Tuntut Ganti Rugi dari Pemilik Tongkang Batu Bara Penabrak Jembatan

Gubernur Jambi Tuntut Ganti Rugi dari Pemilik Tongkang Batu Bara Penabrak Jembatan

Regional
Dugaan Korupsi Bantuan Korban Konflik, Kantor Badan Reintegrasi Aceh Digeledah

Dugaan Korupsi Bantuan Korban Konflik, Kantor Badan Reintegrasi Aceh Digeledah

Regional
Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Kepala Dinas Pendidikan Riau Ditahan, Korupsi Perjalanan Dinas Rp 2,3 Miliar

Regional
Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Keluh Kesah Pedagang Pasar Mardika Baru Ambon: Sepi, Tak Ada yang Datang

Regional
Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Pilkada Kota Magelang, Syarat Parpol Usung Calon Minimal Ada 5 Kursi DPRD

Regional
Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Update Banjir Bandang Sumbar: 59 Orang Meninggal, 16 Hilang

Regional
Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Kejagung Dalami Perjanjian Pisah Harta Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com