Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Makanan Khas 37 Provinsi di Indonesia,dari Aceh hingga Papua

Kompas.com - 08/09/2022, 19:01 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

9. Makanan khas Sumatera Selatan adalah pempek

Pempek adalah olahan sagu dengan campuran daging ikan dengan berbagai macam variasi bentuk dan disajikan bersama kuah cuko.

10. Makanan khas Bangka Belitung adalah lempah kuning

Lempah kuning adalah olahan ikan yang dimasak dengan bumbu rempah berkuah kuning.

11. Makanan khas Banten adalah rabeg

Rabeg adalah sajian daging kambing dengan bumbu ala jazirah arab. Rabeg juga disebut sebagai makanan favorit Sultan Maulana Hasanuddin, dari Kesultanan Banten.

12. Makanan khas DKI Jakarta adalah kerak telor dan soto betawi

Kerak telor kudapan yang terbuat dari telur ayam, beras ketan, kelapa sangrai, dan berbagai bumbu dengan rasa yang gurih.

Soto betawi adalah soto berkuah santan dan bumbu rempah yang biasanya berisi jeroan atau daging sapi.

13. Makanan khas Jawa Barat adalah asinan bogor dan nasi timbel

Asinan bogor adalah sajian sayur atau buah dengan kuah asam pedas yang diolah dengan cara pengacaran (merendam dengan larutan garam atau cuka).

Nasi timbel adalah nasi dari beras merah yang dikukus dengan daun pisang dan disajikan bersamalauk lengkap seperti ayam, ikan,tahu, atau tempe goreng serta sambal dan lalapan.

14. Makanan khas Jawa Tengah adalah tempe mendoan dan selat solo

Tempe mendoan adalah olahan tempe khas Banyumas yang dibalut adonan tepung dan digoreng setengah matang (mendo).

Selat solo adalah bistik tradisional yang terdiri dari potongan galantin, telur rebus, sayuran, dengan kuah kaldu yang manis dan gurih.

15. Makanan khas DI Yogyakarta adalah gudeg

Gudeg adalah olahan nangka muda (gori) yang diolah dengan santan dan bumbu rempah.

16. Makanan khas Jawa Timur adalah rawon dan rujak cingur

Rawon adalah sup daging dengan kuah hitam dengan bumbu utama kluwek yang disajikan bersama nasi, telur asin, taoge, dan kerupuk udang.

Rujak cingur adalah sajian rujak berisi sayuran dengan potongan cingur atau bagian moncong sapi.

Ilustrasi rawon. SHUTTERSTOCK/Ika Rahma H Ilustrasi rawon.

17. Makanan khas Kalimantan Barat adalah jorong-jorong

jorong-jorong adalah kue basah khas Pontianak dari tepung beras, tapioka, gula pasir, dan santan dengan wadah unik dari daun pandan.

18. Makanan khas Kalimantan Timur adalah sambal gami

Sambal gami merupakan makanan khas Bontang yang dibuat di atas cobek tanah liat dengan tambahan daging ikan bawis. Terkadang ikan bawis diganti dengan potongan ayam, udang, atau cumi-cumi.

19. Makanan khas Kalimantan Selatan adalah bingka

Bingka alah kue lembut khas suku Banjar dari tepung terigu, telur, santan, gula pasir dan garam yang dimasak dalam cetakan berbentuk bunga dengan rasa manis dan legit.

20. Makanan khas Kalimantan Tengah adalah juhu umbut rotan

Juhu umbut rotan adalah makanan khas suku Dayak yang terbuat dari rotan muda yang dimasak dengan kuah santan dan bumbu rempah.

21. Makanan khas Kalimantan Utara adalah kepiting tarakan dan tumis tudai

Kepiting tarakan merupakan salah satu hasil perairan paling populer di Kalimantan Utara dan diolah menjadi berbagai masakan.

Tudai adalah kerang darah atau kerang dara dalam bahasa Kalimantan yang biasa ditumis dan dinikmati bersama sambal.

22. Makanan khas Gorontalo adalah binte biluhuta

Binte biluhuta adalah olahan binte (jagung) yang disiram kuah rempah (biluhuta) dengan tambahan parutan kelapa, udang, suwiran ikan cakalang, irisan daun bawang, tomat,kemangi, dan cabai.

23. Makanan khas Sulawesi Barat adalah bau peapi

Bau peapi adalah makanan khas Polewali Mandar yang berupa ikan rebus dengan kuah asam pedas, dan gurih.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dua Dekade Diterjang Banjir Rob, Demak Rugi Rp 30 Triliun

Dua Dekade Diterjang Banjir Rob, Demak Rugi Rp 30 Triliun

Regional
Rektor Universitas Riau Cabut Laporan Polisi Mahasiwa yang Kritik UKT

Rektor Universitas Riau Cabut Laporan Polisi Mahasiwa yang Kritik UKT

Regional
Pembuang Bayi di Semarang Tinggalkan Surat di Ember Laundry, Diduga Kenali Saksi

Pembuang Bayi di Semarang Tinggalkan Surat di Ember Laundry, Diduga Kenali Saksi

Regional
Pencuri Kain Tenun Adat di NTT Ditembak Polisi Usai 3 Bulan Buron

Pencuri Kain Tenun Adat di NTT Ditembak Polisi Usai 3 Bulan Buron

Regional
Duel Maut 2 Residivis di Temanggung, Korban Tewas Kena Tusuk

Duel Maut 2 Residivis di Temanggung, Korban Tewas Kena Tusuk

Regional
Tungku Peleburan di Pabrik Logam Lampung Meledak, 3 Pekerja Alami Luka Bakar Serius

Tungku Peleburan di Pabrik Logam Lampung Meledak, 3 Pekerja Alami Luka Bakar Serius

Regional
Pria Misterius Ditemukan Penuh Lumpur dan Tangan Terikat di Sungai Babon Semarang

Pria Misterius Ditemukan Penuh Lumpur dan Tangan Terikat di Sungai Babon Semarang

Regional
Wali Kota Semarang Minta PPKL Bantu Jaga Kebersihan Kawasan Kuliner di Stadion Diponegoro

Wali Kota Semarang Minta PPKL Bantu Jaga Kebersihan Kawasan Kuliner di Stadion Diponegoro

Regional
Korban Tewas Tertimpa Tembok Keliling di Purwokerto Bertambah, Total Jadi 2 Anak

Korban Tewas Tertimpa Tembok Keliling di Purwokerto Bertambah, Total Jadi 2 Anak

Regional
Tingkatkan Pengelolaan Medsos OPD Berkualitas, Pemkab Blora Belajar ke Sumedang dan Pemprov Jabar

Tingkatkan Pengelolaan Medsos OPD Berkualitas, Pemkab Blora Belajar ke Sumedang dan Pemprov Jabar

Regional
Ingin Tiru Aplikasi Sapawarga, Pemkab Blora Lakukan Kunjungan ke Pemprov Jabar

Ingin Tiru Aplikasi Sapawarga, Pemkab Blora Lakukan Kunjungan ke Pemprov Jabar

Regional
Cerita Jadi Jemaah Haji Termuda di Semarang, Halima Ngaku Sudah Nabung sejak TK

Cerita Jadi Jemaah Haji Termuda di Semarang, Halima Ngaku Sudah Nabung sejak TK

Regional
Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Pekanbaru Hari Ini Kamis 9 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Mantan Bos PSIS dan Ketua Citarum Jogging Club Kompak Dukung Mbak Ita Maju di Pilwalkot Semarang 2024

Regional
Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Begini Kondisi Anak yang Diracuni Ibu Tiri di Rokan Hilir

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com