Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Profil Kota Jambi, Ibu Kota Provinsi Jambi

Kompas.com - 10/08/2022, 18:22 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Kota Jambi merupakan ibu kota dari Provinsi Jambi yang masuk dalam wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Kota Jambi dibelah oleh Sungai Batanghari, yang merupakan sungai terpanjang di Pulau Sumatera.

Baca juga: 5 Obyek Wisata di Kota Jambi

Tak heran apabila Jembatan Gentala Arasy yang membentang di atas Sungai Batanghari menjadi salah satu ikon dari Kota Jambi.

Baca juga: Rumah di Sijenjang Kota Jambi Terbakar, Pemilik Alami Luka Bakar

Berikut adalah profil Kota Jambi di Jambi yang juga dikenal dengan mottonya yaitu “Tanah Pilih Pesako Betuah”.

Baca juga: Sejarah Kota Jambi: Asal-usul Nama, Cerita Angso Duo, dan Lokasi

Letak Kota Jambi

Dilansir dari laman perkotaan.bpiw.pu.go.id letak astronomis Kota Jambi berada di antara 01°30'2,98" - 01°7'1,07" Lintang Selatan dan 103°40'1,67" - 103°40'0,23" Bujur Timur.

Hal ini membuat letak Kota Jambi berada di bawah atau selatan dari garis Khatulistiwa.

Sementara menurut letak geografisnya, Kota Jambi adalah enclave dari Kabupaten Muaro Jambi.

Luas Kota Jambi

Dilansir dari data BPS dalam Kota Jambi Dalam Angka 2022, Kota Jambi memiliki luas sekitar 205,38 kilometer persegi.

Dari luas tersebut, Kota Jambi kemudian terbagi menjadi 11 kecamatan dan 62 kelurahan.

Demografi Kota Jambi

Dari data Kota Jambi Dalam Angka 2022, jumlah penduduk Kota Jambi pada tahun 2021 yang mencapai sekitar 612.162 jiwa.

Kepadatan penduduk Kota Jambi pada tahun 2021 adalah sekitar 2.980,63 jiwa per kilometer persegi.

Sedangkan laju pertumbuhan penduduk Kota Jambi pada tahun 2020-2021 adalah 0,98 persen.

Kenampakan Alam Kota Jambi

Dilansir dari laman resmi Pemerintah Kota Jambi, topografi Kota Jambi relatif datar dengan ketinggian 0-60 m diatas permukaan laut.

Bagian bergelombang terdapat di utara dan selatan kota, sedangkan daerah rawa terdapat di sekitar aliran Sungai Batanghari, yang merupakan sungai terpanjang di pulau Sumatera

Sungai Batanghari membelah Kota Jambi menjadi dua bagian di sisi utara dan selatan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Regional
Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Regional
Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Regional
Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Regional
Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, 'Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta'

Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, "Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta"

Regional
Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Regional
Sempat Menghilang, Pedagang Durian 'Sambo' Muncul Lagi di Demak

Sempat Menghilang, Pedagang Durian "Sambo" Muncul Lagi di Demak

Regional
Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Diajak Menikah, Mahasiswi Ditipu Marinir Gadungan hingga Kehilangan Uang dan Ponsel

Regional
Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Hilang 9 Hari, Nenek 80 Tahun di Sikka Ditemukan Meninggal

Regional
Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Kesaksian Penumpang KM Bukit Raya Saat Kapal Terbakar, Sempat Disebut Ada Latihan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com