Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Formasi CPNS dan PPPK di Kota Jambi, Lowongan Guru Mendominasi

Kompas.com - 19/05/2021, 15:05 WIB
Suwandi,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi


JAMBI, KOMPAS.com - Formasi guru mendominasi kuota calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah perjanjian kerja (PPPK) di Kota Jambi.

Tahapan pendaftaran dan seleksi CPNS diperkirakan dimulai pada Mei hingga September 2021.

Saat ini, hampir seluruh kabupaten/kota di Jambi sudah menerima persetujuan formasi dari pemerintah pusat.

Baca juga: Segera Dibuka, Ini Syarat Pendaftaran CPNS dan PPPK 2021

Kota Jambi membuka 26 formasi tenaga teknis, 96 tenaga kesehatan dan 1.130 formasi guru PPPK.

"Ya, formasi dan anggaran sudah disiapkan untuk seleksi. Akhir Mei ini akan dibuka untuk CPNS dan PPPK," kata Juru Bicara Pemerintah Kota Jambi Wandi melalui pesan singkat, Rabu (19/5/2021).

Ia mengatakan, total formasi yang berada di Kota Jambi memang didominasi PPPK guru.

Dari 1.300 pengusulan, telah disetujui 1.130 formasi.

Wandi mengatakan, semua formasi sudah 85 persen mencukupi kebutuhan pegawai di Kota Jambi.

Untuk saat ini, total formasi yang dibuka untuk CPNS dan PPPK sebanyak 1.252 orang.

Bidang teknis

Bidang teknis ada sebanyak 26 formasi untuk mengisi jabatan analis SDM aparatur, analis barang milik negara, analis pengembangan infrastruktur, analis survei pengukuran dan pemetaan.

Kemudian pengawas tata ruang, pengelola barang milik negara, pengelola kefarmasian, pengelola keuangan, pengelola lingkungan, pengelola obat dan alat-alat kesehatan, dan pengelola PBB P2 dan BPHTB.

Kemudian pengelola sarana dan prasarana taman, pengelola sarana dan pembibitan dan penghijauan, penyuluhan wisata, penyusun formasi dan kerja sama verifikator keuangan.

Bidang kesehatan

Sementara bidang kesehatan sebanyak 96 formasi untuk mengisi jabatan apoteker, dokter, dokter gigi, penyuluh kesehatan masyarakat, asisten apoteker, bidan, dan nutrisionis.

Kemudian perawat, terapis gigi dan mulut, rekam medis, pranata laboratorium kesehatan dan sanitarian.

Baca juga: Gambaran Formasi CPNS 2021 Lulusan SMA/SMK, Berikut Instansinya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Tak Berizin, Aktivitas Pengerukan Pasir oleh PT LIS di Lamongan Dihentikan

Regional
Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Mengaku Dilempar Pisau oleh Oknum Polisi

Regional
Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Dianggap Bertindak Asusila, PNS dan Honorer Bangka Barat Jalani Pemeriksaan Etik

Regional
Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Bikin 20 Kreditur Fiktif, Mantan Pegawai Bank Korupsi KUR Rp 1,2 Miliar

Regional
Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, 'Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta'

Sambil Nangis, Calon Mahasiswa Baru Unsoed Curhat ke Rektor, "Orangtua Saya Buruh, UKT Rp 8 Juta"

Regional
Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Menparekraf Sandiaga Uno Kunjungi Kampung Tenun di Bima, Beli Kain Motif Renda

Regional
Sempat Menghilang, Pedagang Durian 'Sambo' Muncul Lagi di Demak

Sempat Menghilang, Pedagang Durian "Sambo" Muncul Lagi di Demak

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com