Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aliran Lahar Hujan Merapi di Sungai Boyong, BPBD Sleman: Belum Mengancam

Kompas.com - 04/02/2021, 16:29 WIB
Wijaya Kusuma,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

Terkait dengan potensi ancaman bahaya ini, Desa Tangguh Bencana (Destana) Purwobinangun telah mempersiapkan segala sesuatunya jika sewaktu-waktu terjadi luapan lahar hujan.

"Kemiri, Ngepring ke bawah sudah dipersiapkan, untuk saat ini teman-teman Destana di Purwobinangun sudah melakukan persiapan apabila terjadi dampak dari lahar hujan," kata Joko.

Baca juga: BPPTKG Pastikan Gundukan di Lereng Merapi Bukan Kubah Lava Baru

Joko Lelono mengungkapkan jarak antara Turgo ke Kemiri sekitar 4 kilometer. Pihaknya terus melakukan pemantauan dari perkembangan aliran lahar hujan ini.

"Jadi, kemarin pantauan CCTV di Kemiri belum melihat ujung dari lahar hujannya," ucap Joko.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com