Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada "Saung Inggris" di Pedalaman Pandeglang, Semua Anak Bisa Belajar Gratis Berbahasa Inggris

Kompas.com - 28/07/2020, 06:30 WIB
Acep Nazmudin,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Belajar Bahasa Inggris gratis

Abbadi tidak memungut biaya bagi anak-anak yang ingin belajar Bahasa Inggris. Dalam mengajar dirinya dibantu sang istri dan sejumlah sukarelawan.

Untuk operasional, kata dia, berasal dari tabungan pribadi saat bekerja di Australia.

Kegiatan belajar Bahasa Inggris di Saung Inggris Kanguru dilakukan setiap hari untuk anak-anak setingkat SD dan Senin dan Kamis untuk anak-anak setingkat PAUD.

Abbadi berharap ke depannya Saung Inggris Kanguru bisa lebih banyak mengajarkan Bahasa Inggris kepada anak-anak secara gratis. 

"Mungkin konsepnya nanti bisa seperti Kampung Inggris di Pare (Kediri), tapi tidak hanya di sini, melainkan di tempat-tempat dimana anak-anak sulit mendapat pendidikan yang mudah," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com