Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Modal Satu Mesin Jahit, Napi Perempuan di Aceh Gotong Royong Jahit Ratusan Masker

Kompas.com - 06/04/2020, 12:07 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Sementara itu, saat ini sudah ada pesanan dari sejumlah dari Lhokseumawe dan Aceh Utara.

Namun, karena keterbatasan peralatan, para peminat harus sabar menunggu.

“Bayangkan sendiri seberapa kencang satu mesin jahit. Secanggih apa pun tukang jahitnya, pasti tidak bisa banyak. Ini keterbatasan kita,” kata Yusnaidi.

Yusnaidi menjelaskan, masker itu dijual Rp 9.000 per buah. Harga itu lebih murah dibanding harga pasar yang dijual seharga Rp 10.000.

(Penulis: Kontributor Lhokseumawe, Masriadi | Editor: Abba Gabrillin)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com