Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Balita di Kalteng Meninggal akibat Bakteri MRSA, Tujuh Tenaga Medis Tertular

Kompas.com - 03/02/2020, 23:42 WIB
Kurnia Tarigan,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

 

Bakteri MRSA sangat mudah terpapar atau terkontaminasi melalui jaringan kulit. Orang yang terpapar bakteri ini bisa mengalami infeksi kulit ringan hingga infeksi darah.

RSUD Soemarso kemudian memeriksa 30 tenaga medis yang sempat menangani balita tersebut.

Hasilnya, ada tiga dokter dan empat perawatnya positif terpapar MRSA.

Ketujuh orang itu kemudian menjalani perawatan dan kini sudah dinyatakan negatif dari paparan bakteri tersebut.

 

“Akan banyak pasien lain yang terbengkalai, apabila dokter dan tenaga medis yang terpapar, tidak bekerja, karena kami kekurangan tenaga medis dokter” tambah Agus.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com