Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lawan Petugas dengan Ketapel, Satu Terduga Teroris di Riau Ditembak

Kompas.com - 13/11/2019, 17:59 WIB
Idon Tanjung,
David Oliver Purba

Tim Redaksi

Petugas juga menggeledah sebuah rumah kayu yang berada di pinggir jalan di Desa Kuapan, yang dijadikan tempat tinggal oleh sejumlah pelaku.

Di tempat lain, petugas menemukan gubuk yang diduga tempat latihan para terduga teroris.

Gubuk itu berada di dalam kebun karet, yang berjarak sekitar 5 kilometer dari permukiman warga.

Baca juga: Sebelum Ditangkap, 2 Terduga Teroris Sering Berenang di Sungai Kampar

Di gubuk tersebut juga ditemukan lubang tempat persembunyian, seperti seperti persiapam untun perang.

Dari penangkapan terduga teroris ini, tim Densus 88 menyita sejumlah barang barang bukti yakni busur dan anak panah, besi yang diruncing, pipa yang diduga dirakit jadi bom, parang, ketapel, buku tentang jihad, gunting, serta sarung tangan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com