Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Susahnya Hidup Nenek Paulina: Tinggal Sendiri di Gubuk Reyot, Jual Kelapa untuk Beli Beras

Kompas.com - 16/10/2019, 07:19 WIB
Nansianus Taris,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

 

Bantuan PKH mandeg

Maria menambahkan, nenek Paulina Poing pernah menerima bantuan program keluarga harapan (PKH) dari pemerintah.

Uang itu ia gunakan untuk keperluan sehari-hari dan membeli obat ketika sakit. 

Kala itu memang nenek Paulina sangat terbantu. Tetapi sekarang, bantuan itu sudah tidak diterimanya lagi. Entah apa alasnnya. 

Sebagai keluarga, Maria pun berharap, kepada pemerintah, baik desa maupun pemerintah melalui dinas terkait, agar bisa membuka mata dengan kondisi nenek Paulina.

"Harapannya rumah nenek Paulina direhab . Begitu pula dengan bantuan sosial. Mungkin yang paling dibutuhkan juga adalah bantuan beras sejahtera (Rastra) dari pemerintah," ujar Maria.

Baca juga: Kisah Siswa Madrasah di Pamekasan, Belajar di Gubuk Reyot dan Pinggir Kuburan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com