Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pembesuk Rutan Balikpapan Tertangkap Sembunyikan Sabu di Celana Dalam

Kompas.com - 06/04/2017, 15:49 WIB
Dani Julius Zebua

Penulis

Salah satunya terjadi pada 2016 lalu. Seorang perempuan pembesuk kedapatan menyembunyikan sabu di lipatan kerudung yang dikenakan. Hal serupa juga terjadi di lapas atau rutan lain di tanah air.

Sumariyo berpendapat, pengungkapan seperti ini menunjukkan bahwa masih banyak celah di rutan yang bisa dimanfaatkan untuk menyelundupkan "barang haram".

Baca juga: Terpidana Mati di Lapas Nusakambangan Atur Peredaran Sabu di Indonesia dan Malaysia

Kelemahan ini makin kental lantaran fasilitas atau peralatan pengamanan dan pemeriksaan yang minim, sementara jumlah pengunjung selalu membeludak.

Selain itu, kata Sumariyo, penyebab lainnya adalah belum terpecahkannya perbandingan tidak wajar antara petugas jaga dengan jumlah tahanan maupun napi.

"Warga binaan di rutan ini 879 orang per hari ini. Petugas jaga kita saja 5 orang per regu, atau 1 banding 175 orang," kata Sumariyo.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com