Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

GOR Nambo Jaya, Sport Center Terbesar dan Terlengkap Milik Pemkot Tangerang

Kompas.com - 07/06/2024, 10:27 WIB
Dwi NH,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kota Tangerang dikenal sebagai kota yang memiliki venue dan fasilitas olahraga berkualitas unggul. Salah satunya, Gelanggang Olahraga (GOR) Nambo Jaya yang diklaim sebagai gelanggang terbesar di kota ini.

Baru diresmikan pada pertengahan 2024, GOR Nambo Jaya menawarkan fasilitas olahraga yang sangat lengkap, seperti lapangan futsal berstandar internasional serta lapangan sepak bola dengan rumput sintetis di luar ruangan yang dilengkapi dengan teknologi resapan air berkualitas tinggi.

“GOR Nambo Jaya tidak hanya menjadi gelanggang terbesar, tetapi juga memiliki fasilitas yang paling lengkap dibandingkan dengan yang lain,” ujar Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Kadispora) Kota Tangerang Kaonang dalam siaran pers yang diterima Kompas.com, Jumat (7/6/2024).

Baca juga: Tahun 2024, Pemkab Tangerang Terima 42 Aduan Pencemaran Lingkungan

Selain itu, GOR Nambo Jaya juga memiliki berbagai fasilitas unggulan lainnya, seperti jogging track, ruang operasional, ruang ganti pemain, ruang meeting, toilet bersih, dan tribun di semua sisi dengan kapasitas sekitar 2.000 penonton.

Gelanggang Olahraga (GOR) Nambo Jaya.DOK. Humas Pemkot Tangerang Gelanggang Olahraga (GOR) Nambo Jaya.

“GOR Nambo Jaya telah membuktikan kualitasnya dengan sukses menyelenggarakan Liga Futsal Profesional Wanita Indonesia 2024, sebuah acara olahraga berskala nasional, belum lama ini,” imbuh Kaonang.

Baca juga: 20 Hektar Lahan di Depan GOR Sei Sembilang Terbakar, Api Nyaris Merambat ke Pemukiman

Saat ini, GOR Nambo Jaya yang terletak di Jalan Mohammad Toha, Nambo Jaya, Karawaci, Kota Tangerang, akan digunakan sebagai venue untuk cabang olahraga (cabor) sepak bola pada Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XI Banten 2024.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Sosok Danis Murib, Prajurit TNI yang 2 Bulan Tinggalkan Tugas lalu Gabung KKB

Regional
Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Bocah 13 Tahun Dicabuli Ayah Tiri hingga Hamil, Ibu Korban Tahu Perbuatan Pelaku

Regional
Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Takut Dimarahi, Seorang Pelajar Minta Tolong Damkar Ambilkan Rapor

Regional
Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Cerita Tatik, Dua Dekade Jualan Gerabah Saat Grebeg Besar Demak

Regional
BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

BNPB Pasang EWS dengan CCTV di Sungai Berhulu dari Gunung Marapi

Regional
PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

Regional
Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Regional
Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Regional
Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com