Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Al Muktabar Resmi Kembali Jadi Penjabat Gubernur Banten

Kompas.com - 17/05/2024, 12:17 WIB
Rasyid Ridho,
Reni Susanti

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com - Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian melantik Al Muktabar sebagai Penjabat (Pj) Gubernur Banten.

Prosesi pelantikan dilaksanakan di Sasana Bhakti Praja gedung Kemendagri, Jakarta Pusat, Jumat (17/5/2024).

Al Muktabar menjadi Pj ketiga kalinya untuk mengisi kekosongan jabatan setelah masa jabatan Gubernur dan Wakil Gubernur periode 2017-2022 Wahidin Halim-Andika Hazrumy berakhir.

Baca juga: Turun Jabatan Jadi Plh Gubernur Banten, Al Muktabar Buka Suara

Selain Pj Gubernur Banten, Tito melantik Samsudin sebagai Pj Gubernur Maluku Utara, dan Muhammad Rudy Salahuddin sebagai Pj Gubernur Gorontalo.

Kemudian Bahtiar sebagai Pj Gubenur Sulawesi Barat dan Zudan Arif sebagai Pj Gubenur Sulawesi Selatan.

Menanggapi itu, sebagai aparatur sipil negara (ASN), Al Muktabar mengaku akan bekerja dan fokus apapun yang ditugaskan dan jabatannya.

Baca juga: Al Muktabar Diberhentikan dari Pj Gubernur Banten, Kini Jadi Plh

Jabatan yang diamanahkan kepadanya tidak bisa ditolak maupun dibantah.

"Itu (penunjukan pj) otoritas presiden, prerogatif. Kita melaksanakan tugas," kata Al Muktabar kepada wartawan.

Sebelumnya, Al Muktabar diberhentikan sebagai Pj Gubernur Banten dan memerintahkan Sekda Banten untuk menjadi Plh.

Hal itu tertuang di radiogram Nomor 100.2.1.3/2200/SJ yang ditandatangani Plt Sekretaris Jenderal Kemendagri Tomsi Tohir tertanggal 9 Mei 2024.

Sejak tanggal 12-16 Mei 2024, Al Muktabar menjabat sebagai Pelaksanan Harian (Plh) Gubernur Banten sesuai radiogram karena masih menjabat sebagai Sekda Banten definitif.

Imbasnya, Virgojanti tak lagi menjabat Plh Sekda karena Al Muktabar kembali ke jabatan semula sebagai sekda definitif.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

PPDB SMA/SMK Dibuka Malam Ini, Pj Gubernur Banten Ultimatum Tak Ada Titip Menitip Siswa

Regional
Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Kasus Ayah Bunuh Anak di Serang, Warga Lihat Pelaku Kabur Bawa Golok dengan Bercak Darah

Regional
4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

4 Orang Tewas Ditabrak Mobil Elf di Aceh Timur, Ini Kronologinya

Regional
Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Pilkada Salatiga Rawan Politik Uang, Gerindra Sebut Elektabilitas Tinggi Tak Jaminan Terpilih

Regional
Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Sebelum Bunuh Anaknya, Pria di Serang Banten Sempat Minta Dibunuh

Regional
Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Berantas Judi Online, Ponsel Aparat di Polres Bengkulu Utara Diperiksa

Regional
KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

KAI Tanjungkarang Tutup Perlintasan Sebidang Liar di Martapura

Regional
Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Ayah di Serang Bunuh Balitanya yang Tidur Pulas, Ada Sang Ibu dan Kakak di TKP

Regional
Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Butuh Uang untuk Judi Online, Remaja 14 Tahun Curi Sepeda Motor

Regional
Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Mengintip Persiapan Warga Kalibeji Semarang untuk Sambut Jokowi, Lembur Kerja Bakti Selama 4 Hari

Regional
Santri Tewas Terseret Arus Sungai Saat Bersihkan Alat Potong Hewan

Santri Tewas Terseret Arus Sungai Saat Bersihkan Alat Potong Hewan

Regional
'Long Weekend', Kunjungan Wisatawan di Magelang Naik 5 Kali Lipat

"Long Weekend", Kunjungan Wisatawan di Magelang Naik 5 Kali Lipat

Regional
Soal Pilkada Solo, Gusti Bhre: Masih Fokus Pura Mangkunegaran

Soal Pilkada Solo, Gusti Bhre: Masih Fokus Pura Mangkunegaran

Regional
Ayah yang Bunuh Anaknya di Banten Dikenal Sayang Keluarga

Ayah yang Bunuh Anaknya di Banten Dikenal Sayang Keluarga

Regional
ODGJ di Bima Kejar Polisi dengan Parang

ODGJ di Bima Kejar Polisi dengan Parang

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com