Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Paramedis Nilai Pajero Sport Jadi Ambulans Bakal Persulit Penanganan Pasien

Kompas.com - 12/05/2023, 18:24 WIB
Rasyid Ridho,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

SERANG, KOMPAS.com- Tri Bagus Arif Wicaksono, salah satu paramedis yang kerap membawa pasien sebelum tiba ke rumah sakit menyayangkan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Banten memilih Mitsubisi Pajero Sport sebagai ambulans.

Berdasarkan pengalamannya menggunakan mobil jenis Suzuki APV, Tri merasa kesulitan untuk penanganan awal pasien yang akan dibawa ke rumah sakit.

"Saya pernah melakukan penanganan di dalam mobil APV saja merasa sulit, gimana dengan mobil Pajero ini," kata Tri Bagus saat dihubungi, Jumat (12/5/2023).

Baca juga: Ketua DPRD Banten Mengaku Tak Tahu Alasan Sekwan Pilih Pajero Sport Jadi Ambulans

Menurutnya, pemilihan jenis kendaraan jangan hanya dilihat dari mewah dan bagusnya saja.

Melainkan, kata Tri Bagus, jenis kendaraannya apakah memudahan tim medis didalamnya untuk penanganan awal pasien sebelum tiba dirumah sakit.

"Efisien atau tidaknya ketika ada pasien dimobil, masih mending Hiace sekalian biar lebih terlihat mewah dan efisien juga," ujar dia.

Terkait fasilitas alat kesehatan dalam mobil ambulans, pria yang bertugas di PMI Serang itu mengatakan, hal itu bisa disesuaikam dengan permintaan dan anggaran yang ada.

"Masalah isi dalam mobil ambulans mah tergantung permintaan kita. Mobil APV di kantor juga ada monitor detak jantung," kata Tri Bagus.

Baca juga: Warga Pertanyakan Urgensi DPRD Banten Pilih Pajero Sport Jadi Ambulans, Sekwan: Sesuai Perkembangan Zaman

Warganet kritik

Sejumlah warganet mengkritisi pengadaan mobil ambulans Pajero Sport oleh Sekretaris DPRD Banten senilai Rp600-900 juta itu. Mereka menulis komentar di postingan Instagram @infoserang.

Salah satunya Alfi Syukri mengayakan bahwa kendaraan jenis tersebut tidak cocok digunakan sebagai mobil ambulans didaerah perkotaan seperti di kantor DPRD Banten, Kota Serang.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyelidikan Dugaan Korupsi Payung Elektrik Masjid Raya Annur Riau Dihentikan

Penyelidikan Dugaan Korupsi Payung Elektrik Masjid Raya Annur Riau Dihentikan

Regional
Sederet Fakta Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dibunuh 3 Pria, Pelaku Bawa Kabur THR Korban

Sederet Fakta Pembunuhan Karyawan Toko di Sukoharjo, Korban Dibunuh 3 Pria, Pelaku Bawa Kabur THR Korban

Regional
Anggota OPM Pelaku Penyerangan Pos Kisor Serahkan Diri dan Kembali ke Pangkuan NKRI

Anggota OPM Pelaku Penyerangan Pos Kisor Serahkan Diri dan Kembali ke Pangkuan NKRI

Regional
Bus Eka Tabrak Truk di Tol Solo-Ngawi, 1 Orang Tewas, Ini Dugaan Penyebabnya

Bus Eka Tabrak Truk di Tol Solo-Ngawi, 1 Orang Tewas, Ini Dugaan Penyebabnya

Regional
PDAM Magelang Beri Diskon untuk Masyarakat Penghasilan Rendah, Catat Tanggalnya

PDAM Magelang Beri Diskon untuk Masyarakat Penghasilan Rendah, Catat Tanggalnya

Regional
Timnas Menang Atas Korea Selatan, Warga Ambon Konvoi sambil Bunyikan Klakson

Timnas Menang Atas Korea Selatan, Warga Ambon Konvoi sambil Bunyikan Klakson

Regional
Cerita Nelayan Berhari-hari Bantu Cari Dokter Wisnu di Laut, Keluarganya Pernah Jadi Pasien Sang Dokter

Cerita Nelayan Berhari-hari Bantu Cari Dokter Wisnu di Laut, Keluarganya Pernah Jadi Pasien Sang Dokter

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok : Malam ini Hujan Ringan

Regional
[POPULER REGIONAL] Gibran Tak Terima Satyalancana | Kisah Inspiratif Adi, Petani Hidroponik Asal Blora

[POPULER REGIONAL] Gibran Tak Terima Satyalancana | Kisah Inspiratif Adi, Petani Hidroponik Asal Blora

Regional
Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Berapa Gaji PPK, PPS, KPPS, dan Pantarlih di Pilkada 2024?

Regional
4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

4 Kapal Ikan Terbakar di Pelabuhan Cilacap

Regional
Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Kisah Adi Latif Mashudi, Petani Milenial Blora yang Sempat Kerja di Korea Selatan (Bagian 2)

Regional
Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Dibutakan Dendam, Suami Siri di Semarang Tusuk Istri di Rumah Majikan

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com