Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER NUSANTARA] Wali Nikah Tonjok Pengantin Pria | Desertir TNI yang Gabung KKB Ditembak Mati

Kompas.com - 19/06/2024, 06:06 WIB
Reza Kurnia Darmawan

Editor

 

4. 3 orang pemilik kendaraan bodong di Pati masih diperiksa polisi

Tiga orang yang diduga merupakan pemilik kendaraan bodong di Pati, Jawa Tengah (Jateng), kini masih menjalani pemeriksaan polisi.

"Mereka diamankan karena sebagai pemilik kendaraan, tapi tidak ada dokumennya," jelas Kabid Humas Polda Jateng Kombes Satake Bayu, Senin.

AW, DS, dan DM merupakan warga Kecamatan Sukolilo, Tambakrejo, dan Trangkil.

Satake mengungkapkan, polisi masih menyelidiki peran ketiga orang tersebut, termasuk kemungkinan sebagai penadah.

"Kita lihat nanti hasil pemeriksaan dari penyidik," imbuhnya.

Baca selengkapnya: Polisi Masih Periksa 3 Orang Pemilik Puluhan Kendaraan Bodong di Pati

5. Kecelakaan maut di Tol Pemalang-Batang, ambulans tabrak truk

Gerbang Tol (GT) Pemalang Jalan Tol Pemalang-Batang.Dok. PT Pemalang Batang Tol Road (PBTR). Gerbang Tol (GT) Pemalang Jalan Tol Pemalang-Batang.

Sebuah ambulans pembawa jenazah menabrak truk di Tol Pemalang-Batang, Kabupaten Pekalongan, Jateng, Senin.

Manajer Teknik dan Operasi PT Pemalang Batang Tol Road (PBTR) Yulian Fundra Kurnianto menjelaskan, ambulans mulanya melaju di lajur 1 dengan kecepatan 110 kilometer per jam.

Sesampai di tempat kejadian perkara, pengemudi ambulans diduga kurang antisipasi saat menyalip, sehingga kendaraannya menabrak truk Mercedez Benz Axor yang berjalan kurang lebih 35 kilometer per jam.

"Ambulans mengalami rusak berat di bagian depan, dan truk Mercy Axor mengalami kerusakan ringan bagian belakang," bebernya, Senin.

Dua orang meninggal dalam kecelakaan di Tol Pemalang-Batang ini.

Baca selengkapnya: Kronologi Ambulans Bawa Jenazah Tabrak Truk di Tol Pemalang-Batang, 2 Tewas

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

Regional
Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Regional
Pemkot Semarang Raih Penghargaan Daerah Terinovasi dalam Pembangunan Keluarga 2024

Pemkot Semarang Raih Penghargaan Daerah Terinovasi dalam Pembangunan Keluarga 2024

Regional
Misteri Kematian Santriwati di Lombok Barat, Merengek Minta Pulang Sebelum Meninggal

Misteri Kematian Santriwati di Lombok Barat, Merengek Minta Pulang Sebelum Meninggal

Regional
Bertemu Nikson Nababan, Warga Karo Ungkapkan Kekagumannya

Bertemu Nikson Nababan, Warga Karo Ungkapkan Kekagumannya

Regional
Danau Beko di Tegal: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Danau Beko di Tegal: Daya Tarik, Aktivitas, dan Rute

Regional
Gunung Lewotobi Laki-Laki Meletus 5 Kali Hari Ini, Waspada Abu Vulkanik

Gunung Lewotobi Laki-Laki Meletus 5 Kali Hari Ini, Waspada Abu Vulkanik

Regional
Angka Perceraian Naik karena Hubungan 'Toxic', Didominasi Pasangan Muda

Angka Perceraian Naik karena Hubungan "Toxic", Didominasi Pasangan Muda

Regional
Kepala BKKBN: Keluarga Indonesia Tetap Bahagia meski Sedikit Miskin

Kepala BKKBN: Keluarga Indonesia Tetap Bahagia meski Sedikit Miskin

Regional
Bareskrim Periksa Mantan Gubernur Riau Terkait Dugaan Korupsi

Bareskrim Periksa Mantan Gubernur Riau Terkait Dugaan Korupsi

Regional
Pemeran Pria Dalam Foto Syur Selebgram Ambon Ternyata Oknum Brimob

Pemeran Pria Dalam Foto Syur Selebgram Ambon Ternyata Oknum Brimob

Regional
Bos Distro 'Anti Mahal' Palembang Pembunuh Penagih Utang Ditangkap di Padang

Bos Distro "Anti Mahal" Palembang Pembunuh Penagih Utang Ditangkap di Padang

Regional
Nikson Nababan: Saya Enggak Kasih Uang Satu Rupiah Pun ke Masyarakat

Nikson Nababan: Saya Enggak Kasih Uang Satu Rupiah Pun ke Masyarakat

Regional
Janji Bisa Loloskan Seleksi Polri, Brimob Gadungan Buat Warga Palembang Rugi Rp 345 Juta

Janji Bisa Loloskan Seleksi Polri, Brimob Gadungan Buat Warga Palembang Rugi Rp 345 Juta

Regional
Capaian ISPS 99 Persen, Mbak Ita Raih Penghargaan Manggala Karya Kencana dari BKKBN

Capaian ISPS 99 Persen, Mbak Ita Raih Penghargaan Manggala Karya Kencana dari BKKBN

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com