Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal dan Harga Tiket KA Batara Kresna Rute Solo - Wonogiri PP Per 1 Juni 2023

Kompas.com - 16/05/2023, 15:39 WIB
Puspasari Setyaningrum

Editor

KOMPAS.com - Kereta Api Batara Kresna (KA Batara Kresna) adalah layanan kereta api penumpang kelas ekonomi yang dioperasikan oleh PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) dengan relasi Solo - Wonogiri PP.

KA Batara Kresna menjadi salah satu rangkaian KA lokal dengan kelas ekonomi pada GAPEKA 2023 yang beroperasi dengan jadwal baru per 1 Juni 2023.

Baca juga: Kereta Api Banyubiru: Kelas, Rute, Jadwal, dan Tarif

Pada GAPEKA 2023, KA Batara Kresna memiliki nomor KA 692 dan 694 untuk relasi Solo - Wonogiri.

Adapun untuk relasi Wonogiri - Solo kereta ini akan menggunakan nomor KA 691 dan 693.

Baca juga: Kereta Api Manahan: Kelas, Rute, Jadwal, dan Tarif

Rute KA Batara Kresna

Sebagai KA lokal, KA Batara Kresna memberikan layanan kereta api penumpang dengan kelas ekonomi yang menawarkan rute jarak pendek.

Menempuh jarak sekitar 36,660 kilometer, KA Batara Kresna menjadi pilihan moda transportasi yang dapat diandalkan oleh pelanggan.

Secara keseluruhan, perjalanan KA Batara Kresna melewati Stasiun Purwosari, Stasiun Solo Kota, Stasiun Sukoharjo, Stasiun Pasarnguter, dan Stasiun Wonogiri.

Baca juga: Kereta Api Argo Merbabu: Kelas, Rute, Jadwal, dan Tarif

Jadwal KA Batara Kresna

KA Batara Kresna merupakan kereta api reguler yang beroperasi setiap hari.

Berikut jadwal KA Batara Kresna relasi Solo - Wonogiri PP pada GAPEKA 2023 yang berlaku per 1 Juni 2023.

Jadwal KA Batara Kresna relasi Solo - Wonogiri

  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Purwosari ke Stasiun Wonogiri yaitu pukul 06.00 WIB dan 12.00 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Solo Kota ke Stasiun Wonogiri yaitu pukul 06.21 WIB dan 12.28 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Sukoharjo ke Stasiun Wonogiri yaitu pukul 06.56 WIB dan 12.51 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Pasarnguter ke Stasiun Wonogiri yaitu pukul 07.19 WIB dan 13.26 WIB.
  • Jadwal KA Batara Kresna tiba di Stasiun Wonogiri yaitu pukul 07.45 WIB dan 13.45 WIB.

Jadwal KA Batara Kresna relasi Wonogiri - Solo

  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Wonogiri ke Stasiun Purwosari yaitu pukul 08.00 WIB dan 10.00 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Pasarnguter ke Stasiun Purwosari yaitu pukul 08.28 WIB dan 10.21 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Sukoharjo ke Stasiun Purwosari yaitu pukul 08.51 WIB dan 10.56 WIB.
  • Jadwal keberangkatan KA Batara Kresna dari Stasiun Solo Kota ke Stasiun Purwosari yaitu pukul 09.26 WIB dan 11.19 WIB.
  • Jadwal KA Batara Kresna tiba di Stasiun Purwosari yaitu pukul 09.45 WIB dan 11.45 WIB.

Tarif KA Batara Kresna

Harga tiket KA Batara Kresna untuk kelas ekonomi adalah Rp4.000. Tiket ini merupakan tiket kereta api tanpa tempat duduk.

Pembelian tiket KA Batara Kresna dapat dilakukan sejak H-7, melalui aplikasi KAI Access, web kai.id, atau chanel eksternal resmi yang bekerja sama dengan KAI.

Sumber: djka.dephub.go.id dan booking.kai.id 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Malam ini Berawan

Regional
2 Penghuni Kontrakan Jadi Tersangka Pembunuh Wanita Terapis Pijat di Grobogan, Salah Satunya Koki

2 Penghuni Kontrakan Jadi Tersangka Pembunuh Wanita Terapis Pijat di Grobogan, Salah Satunya Koki

Regional
Kapal Memuat 28 WNA Terdampar di Sukabumi, Ada yang Coba Melarikan Diri

Kapal Memuat 28 WNA Terdampar di Sukabumi, Ada yang Coba Melarikan Diri

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Minggu 30 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Regional
Petugas Buru Pembuang Bangkai Sapi di Sungai Semarang

Petugas Buru Pembuang Bangkai Sapi di Sungai Semarang

Regional
Bos Distro 'Anti Mahal' Bunuh Penagih Utang, Keluarga Korban Harap Pelaku Dihukum Mati

Bos Distro "Anti Mahal" Bunuh Penagih Utang, Keluarga Korban Harap Pelaku Dihukum Mati

Regional
Tangis Raodah, Ibu Santriwati yang Meninggal Diduga Dianiaya: Anak Saya Selalu Minta Pulang

Tangis Raodah, Ibu Santriwati yang Meninggal Diduga Dianiaya: Anak Saya Selalu Minta Pulang

Regional
Pelaku Utama yang Diduga Bunuh dan Mengecor Pegawai Koperasi Ditangkap

Pelaku Utama yang Diduga Bunuh dan Mengecor Pegawai Koperasi Ditangkap

Regional
Ditangkap, Bos Distro Pembunuh Penagih Utang Disoraki Warga

Ditangkap, Bos Distro Pembunuh Penagih Utang Disoraki Warga

Regional
4 Hari Kabur, Tahanan Kejari Mataram Menangis dan Harus Dibopong Saat Ditangkap

4 Hari Kabur, Tahanan Kejari Mataram Menangis dan Harus Dibopong Saat Ditangkap

Regional
Kronologi Pembunuhan Terapis, 2 Pelaku Sengaja Sewa Kontrakan Eksekusi Korban

Kronologi Pembunuhan Terapis, 2 Pelaku Sengaja Sewa Kontrakan Eksekusi Korban

Regional
13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

13 Anggota Jaringan Narkoba Lintas Provinsi Ditangkap, Puluhan Kilo Sabu dan Ganja Disita

Regional
Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Raih Penghargaan dari PBB untuk Penanganan Stunting, Mbak Ita Banjir Pujian dari Berbagai Pihak

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com