Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dipasangkan dengan Bupati Kendal jika Cagub Jateng, Gibran Malah Bahas Makan Bersama Bicarakan 2024

Kompas.com - 08/02/2023, 13:58 WIB
Fristin Intan Sulistyowati,
Ardi Priyatno Utomo

Tim Redaksi

SOLO, KOMPAS.com - Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka dipasangkan dengan Bupati Kendal, Dico M Ganinduto sebagai Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Jawa Tengah pada pemilihan umum (Pemilu) 2024.

Pencalonan ini sesuai dengan survei yang digelar oleh Aksara Research and Consulting, tanggal 15-25 Januari 2023, total 800 koresponden dari 32 Kabupaten/Kota, Jawa Tengah itu, ada 31,8 persen anak muda menyebut pasangan Gibran-Dico cocok.

Baca juga: Masuk Bursa Wagub Jateng Mendampingi Gibran, Bupati Kendal: Saya Masih Fokus Beresin Kendal

Mengetahui hal ini, Gibran Rakabuming malah menceritakan momen dirinya dengan Dico sesaat menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kepala Daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), pada Selasa (17/1/2023).

Bahwa dirinya dengan Dico sempat makan bersama dengan menu siomay dan bakso, di luar Rakornas yang digelar di Sentul International Convention Centre (SICC) Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Gibran juga menyinggung soal pautan usia dirinya dengan suami artis Chacha Frederica, tersebut.

"(Sama-sama anak muda dengan Dico) Ndak. Dia lebih muda, saya sudah tua," kata Gibran Rakabuming Raka saat di Balai Kota Solo, Rabu (8/2/2022).

Terkait pertemuan dengan Dico, Suami Selvi Ananda itu juga sempat membicarakan sejumlah pembahasan, namun dirinya tidak mau menjabarkan banyak.

Akan tetapi, Putra Sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini membocorkan pembahasannya berkaitan dengan tahun politik, mendatang.

"(Pembahasan) Banyak, 2024. Dia Golkar (Partai Golongan Karya)," jelasnya.

Diberitakan sebelumnya, Bupati Kendal, Dico M Ganinduto mengatakan terkait hasil survei itu. Dirinya, mengaku masih berfokus membenahi Kabupaten Kendal. Namun, dirinya, tidak menapik adanya potensi pengusung itu terjadi.

"Amin ya robbalalamin, saya fokus beresin Kendal dulu ya. Tapi kalo ke depan kesempatannya ada, kita dinamis aja,” kata Dico, Rabu (8/02/2023).

Baca juga: Keraton Solo Beri Restu ke Gibran Lakukan Revitalisasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Deputi 1 KSP Febry Calvin Tetelepta Daftar Jadi Cagub Maluku dari PDI-P

Regional
Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Speedboat Terbakar di Perairan Gili Trawangan, Kapten Alami Luka Bakar

Regional
Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Polisi Ungkap Kasus Wanita Tewas di Kampar, Ternyata Dibunuh Mantan Suaminya karena Perselingkuhan

Regional
Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Bangka Belitung Rekrut 235 Anggota PPK, Digaji Rp 2,5 Juta

Regional
Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Korupsi 200 Ton Beras, Eks Wali Kota Tual Ditahan Polisi

Regional
Sekda Maluku Sadli Ie Ditunjuk Jadi Pj Gubernur, Gantikan Murad yang Habis Masa Jabatan

Sekda Maluku Sadli Ie Ditunjuk Jadi Pj Gubernur, Gantikan Murad yang Habis Masa Jabatan

Regional
Kapal Belum Masuk, Harga Bawang Putih di Ambon Tembus Rp 50.000 Per Kg

Kapal Belum Masuk, Harga Bawang Putih di Ambon Tembus Rp 50.000 Per Kg

Regional
Pemkot Magelang Punya Layanan Sedot Tinja, Berikut Tarif dan Cara Pakai Jasanya

Pemkot Magelang Punya Layanan Sedot Tinja, Berikut Tarif dan Cara Pakai Jasanya

Regional
Penembak Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Ditangkap

Penembak Juru Parkir Hotel Braga Purwokerto Ditangkap

Regional
390 Kg Daging Celeng Diselundupkan ke Bekasi, Disembunyikan Dalam Truk Pengangkut Besi

390 Kg Daging Celeng Diselundupkan ke Bekasi, Disembunyikan Dalam Truk Pengangkut Besi

Regional
Kasus Adik Aniaya Kakak hingga Tewas di Klaten, Polisi: Tunggu Hasil Observasi

Kasus Adik Aniaya Kakak hingga Tewas di Klaten, Polisi: Tunggu Hasil Observasi

Regional
MGPA Beri Harga Khusus Tiket MotoGP Mandalika Selama Periode 'Early Bird'

MGPA Beri Harga Khusus Tiket MotoGP Mandalika Selama Periode "Early Bird"

Regional
Usung Luqman Hakim pada Pilkada Salatiga, PKB Buka Pendaftaran untuk Cari Wakilnya

Usung Luqman Hakim pada Pilkada Salatiga, PKB Buka Pendaftaran untuk Cari Wakilnya

Regional
Gempa M 4,7 di Boalemo Dipicu Aktivitas Lempeng Laut Sulawesi Utara

Gempa M 4,7 di Boalemo Dipicu Aktivitas Lempeng Laut Sulawesi Utara

Regional
Direktur PT Info Solusi Net Ditahan, 'Mark Up' Harga Langganan Internet Desa di Muba, Kerugian Negara Rp 27 Miliar

Direktur PT Info Solusi Net Ditahan, "Mark Up" Harga Langganan Internet Desa di Muba, Kerugian Negara Rp 27 Miliar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com