Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Usai 2 Kali Perkosa Mahasiswi, Perampok di Sumsel Sempat Merokok dan Minum di Kamar Korban Lalu Kabur

Kompas.com - 31/01/2022, 15:21 WIB
Aji YK Putra,
Khairina

Tim Redaksi

 

OGAN KOMERING ULU, KOMPAS.com-  Aksi perampokan dan pemerkosaan dialami seorang mahasiswi berinisial D (22) yang merupakan warga Kecamatan Baturaja Timur, Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan

Kasus ini terkuak, setelah korban membuat laporan di Polres OKU. Sehingga, pelaku saat ini masih dalam pengejaran petugas.

Kapolres OKU AKBP Danu Agus Purnomo mengatakan, kejadian tersebut berlangsung pada Sabtu (29/1/2022) sekitar pukul 02.00 WIB.

Baca juga: Paman di Bengkulu Perkosa Keponakan, Terungkap Saat Orangtua Lihat Korban Menangis

 

Pelaku diduga masuk ke rumah korban dengan lebih dulu mencungkil pintu kamar jendala belakang dan mematikan lampu agar tak dicurigai.

Korban yang tak sadar keberadaan pelaku pun terkejut saat masuk kamar dan ditodong dengan menggunakan senjata api rakitan. 

Karena ketakutan, korban pun menyerahkan barang-barang miliknya berupa satu unit laptop dan telepon seluler.

“Setelah itu pelaku juga minta dilayani, karena takut ditembak korban terpaksa menuruti permintaan pelaku,”kata Danu, Senin (31/1/2022).

Baca juga: Kepala Baitul Mal Aceh Tenggara Perkosa Santri, KKPAA Minta Polisi Terapkan UU Perlindungan Anak

Usai memperkosa korban, pelaku kembali meminta uang kepada D. Karena tak memiliki uang, D pun masuk ke kamar ibunya.

“Korban mengatakan kepada ibunya kalau di kamarnya ada perampok, lalu Ibu korban memberikan uang Rp 250 ribu untuk diberikan kepada pelaku,”ujarnya.

Saat akan memberikan uang kepada pelaku, ternyata korban kembali diperkosa. Bahkan, setelah itu pelaku sempat merokok dan minum di kamar D sebelum akhirnya kabur.

“Dugaannya, pelaku ini sudah merencanakan aksinya, sekarang kami masih melakukan pengejaran terhadap pelaku. Identitasnya sudah kita dapatkan,”katanya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Buntut Pencemaran Laut, DKP Jateng Pastikan Tambak Udang di Karimunjawa Ditutup Tahun Ini

Regional
Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Kronologi 3 Pria di Demak Paksa Bocah 13 Tahun Berhubungan Badan dengan Pacar, Direkam lalu Diperkosa

Regional
[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

[POPULER REGIONAL] Polemik Jam Operasional Warung Madura | Cerita di Balik Doa Ibu Pratama Arhan

Regional
Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat 'Video Call' Ibunda

Sebelum Lawan Korsel, Arhan Pratama Sempat "Video Call" Ibunda

Regional
Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Regional
Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com