Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cuaca Ekstrem di Pangkalpinang, Terjadi Banjir dan Pohon Tumbang

Kompas.com - 10/11/2021, 11:32 WIB
Heru Dahnur ,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

PANGKALPINANG, KOMPAS.com - Sebanyak dua gedung di Sekolah Dasar Negeri (SDN) 64 Pangkalpinang, Kepulauan Bangka Belitung, rusak tertimpa pohon tumbang, Selasa (9/11/2021).

Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu.

Namun, untuk sementara gedung tersebut belum bisa digunakan dalam kegiatan belajar mengajar.

Pohon tumbang menyebabkan sebagian atap dan loteng kedua bangunan tersebut jebol.

"Ini akan diprioritaskan untuk diperbaiki," kata Wali Kota Pangkalpinang Maulan Aklil saat meninjau lokasi sekolah, Selasa.

Baca juga: Curhat di Status WA, Wakil Wali Kota Pangkalpinang Merasa Diabaikan

Di bawah guyuran hujan, Maulan melihat langsung kondisi bangunan sekolah yang mengalami kerusakan.

Selain bangunan gedung, kerusakan juga terjadi pada pagar sekolah.

Sementara itu, petugas Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) bergerak cepat melakukan pemotongan pohon yang tumbang.

Pohon tersebut sempat menutup akses lalu lintas, karena roboh persis di tengah badan jalan.

Baca juga: Wakilnya Curhat Diabaikan Tak Diajak Kerja, Wali Kota Pangkalpinang: Kami Sering Komunikasi...

Maulan memastikan, penanggulangan banjir masih menjadi prioritas program kerja Pemkot Pangkalpinang.

Untuk tahun depan bakal dibangun kolam retensi di Kelurahan Gedung Nasional.

Sedangkan kawasan lainnya akan ada perbaikan saluran air.

"Mohon maaf belum berjalan maksimal, karena keuangan daerah yang terbatas karena Covid-19," ujar pria yang biasa disapa Molen itu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Akhir Pelarian Renternir yang Balik Nama Sertifikat Tanah Peminjamnya untuk Agunan Bank

Regional
Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com