Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lima Hari Jelang Pensiun, Panglima TNI Kunker ke Sumut, Melawak soal Kereta, Motor dan Pasar

Kompas.com - 03/11/2021, 18:04 WIB
Kontributor Medan, Daniel Pekuwali,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

MEDAN, KOMPAS.com - Menjelang penghujung masanya sebagai prajurit aktif, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto melakukan kunjungan kerja ke Medan, Sumatera Utara, Rabu (3/11/2021).

Dalam kunjungan kerja itu, Hadi didampingi Kapolri Jenderal (Pol) Listyo Sigit Prabowo.

Mereka berdua meninjau pelaksanaan vaksinasi massal di Lapangan Benteng sebelum melaksanakan rapat koordinasi dengan Gubernur Sumut serta Forkopimda se-Sumut.

Baca juga: Kapolri dan Panglima TNI Kritik Vaksinasi Pelajar di Sumut, Angkanya Rendah tapi PTM Dibuka

Rapat ini membahas soal upaya pengendalian Covid-19 di Sumut, terutama dalam menghadapi Natal dan Tahun Baru 2021.

Hadi menjadi pembicara terakhir, setelah Gubernur Edy Rahmayadi dan Kapolri Listyo Sigit memaparkan progres dan rencana taktis penanganan Covid-19.

Baca juga: Bertemu Panglima TNI dan Kapolri, Edy Rahmayadi Pamerkan soal Ini

Sempat melawak soal motor dan kereta

Memulai arahannya, Jenderal Hadi menceritakan kisah lucu. Cerita itu soal penggunaan kata yang bisa disalahartikan oleh orang-orang yang baru tiba di Medan atau Sumut pada umumnya.

"Saat tiba di sini, ada yang bertanya kepada saya, mana yang paling besar antara kereta dengan motor," ungkap Hadi.

Baca juga: Panglima TNI Sebut Vaksin Lindungi Masyarakat dari Pemburukan akibat Terpapar Covid-19

Tentu dia menjawab kereta yang merujuk pada kereta api. Tapi jawabannya itu salah.

Ternyata, kata kereta di Medan itu adalah sebutan untuk sepeda motor. Sementara motor berarti mobil.

"Ternyata, di antara ketera dan motor, yang paling besar bukan kereta, yang besar adalah motor," kata Hadi yang langsung disambut tawa para peserta rapat.

Dia mengaku baru tahu soal itu. Sebab, di Jakarta sebutan untuk mobil tetap mobil. Sedangkan motor adalah sebutan untuk sepeda motor.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com