Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ganjar Pranowo dan Kisah Para "Celeng" yang Dianggap Keluar dari Barisan Banteng

Kompas.com - 13/10/2021, 17:44 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

 

Dinamika politik 

Di mata sosiolog Universitas Sebelas Maret (UNS) Rezza Akbar, sebutan celeng merupakan labelling bagi mereka yang membangkang atau menyimpang dari aturan partai.

Menurut Rezza, PDI-P hingga saat ini belum menentukan sikap resmi terkait Pilpres 2024.

"Karena itu, setiap langkah politik kader PDIP yang terkait dengan posisi mereka dalam Pilpres 2024 jelas mendahului, atau bahkan bertentangan, dengan political position yang akan diambil dan ditetapkan oleh partai secara formal," tambahnya.

Bagi Rezza, sebutan celeng dari Bambang Pacul hanya merupakan dinamika dalam partai politik.

Namun, menurutnya, ada yang hal lebih menarik adalah soal respons PDI-P kepada Ganjar jelang Pilpres 2024.

"Lebih menarik untuk disimak bagaimana reaksi partai ke depannya terhadap Ganjar daripada terhadap Bambang. Sikap serta diskursus Bambang "Pacul" sebenarnya hanya merupakan reaksi terhadap dinamika langkah-langkah politik terkait Pilpres 2024 dari Ganjar, atau setidaknya para pendukungnya. Jika dinamika ini berhenti atau hilang, maka reaksi Bambang "Pacul" ini akan mereda dengan sendirinya," katanya kepada Kompas.com, Selasa (12/10/2021).

Baca juga: Geger Sebutan Kader Celeng di PDI-P, Ganjar Pranowo: Agar Tertib, Gitu Aja


Ancam citra partai

Ilustrasi PDI PerjuanganKOMPAS Ilustrasi PDI Perjuangan
Rezza tidak memungkiri jika selisih paham soal "celeng" ini semakin transparan dan menjadi sorotan, akan mengancam citra PDI-P.

Namun, dirinya menduga, cepat atau lambat politisi PDI-P lainnya akan tampil untuk meredam masalah tersebut.

"Pertentangan ini makin transparan secara publik, jelas kemudian akan menghasilkan citra politik yang dengan sendirinya akan disadari sebagai hal yang tidak mengesankan bagi PDIP," katanya.

"Karena itu, nantinya akan ada elite PDIP lainnya yang tampil dengan fungsinya sebagai penyampai diskursus bahwa semua ini bukan masalah besar, ini hanya dinamika yang biasa di tubuh partai, PDIP tetap solid, atau semacamnya," tambahnya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com