Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

2 Bocah SD di Lombok Timur Tenggelam di Waduk, 1 Tewas dan 1 Kritis

Kompas.com - 15/09/2021, 13:38 WIB
Idham Khalid,
Pythag Kurniati

Tim Redaksi

LOMBOK TIMUR, KOMPAS.com- Seorang bocah SD berinisial DAP (9) warga Desa Jenggik tewas tenggelam di sebuah Waduk tidak jauh dari rumahnya, Selasa (14/9/2021)

Kasubag Humas Polres Lotim,Iptu L Jaharudin menyampaikan kejadian bermula saat korban DAP bersama rekannya SO (9) hendak mandi bersama di Waduk Jenggik.

Namun karena tidak bisa berenang akhirnya kedua korban tenggelam.

"Tujuannya untuk mandi bersama dengan temannya, karena TKP tempat ditemukannya korban cukup dalam kemungkinan korban tidak bisa berenang," kata Jaharudin dikonfirmasi melalui pesan singkat.

Baca juga: Lestarikan Tradisi, Desa Kelayu di Lombok Timur Potong 50 Sapi Kurban

Jaharudin menerangkan, penemuan korban bermula saat Nuraini (44) warga setempat melintasi waduk.

Dia kemudian berteriak meminta tolong melihat korban yang tenggelam.

Teriakan Nuraini kemudian didengar oleh Samsul Hadi dan Kus, yang saat itu sedang memancing tak jauh dari TKP.

Dua pria tersebut kemudian menghampiri dan menolong korban, dan saat itu terlihat ada gelembung udara yang dikeluarkan dari dalam air.

"Saksi Kurniadi dan Kus kemudian menuju ke tempat kejadian dan melihat ada gelembung udara muncul dari dalam air dan saksi langsung turun sambil mencari korban," kata Jaharudin.

Baca juga: Lombok Barat Buka 20 Gerai Vaksin Covid-19, Catat Lokasinya

Satu korban ditemukan dalam kondisi lemas

Saat mencari korban, Hadi berhasil menemukan korban SO yang kondisinya sudah lemas namun masih bernapas

Sedangkan DAP ditemukan dalam keadaan tidak bernyawa, karena sudah lama tenggelam dan berada di dasar waduk.

"Saat mengangkat korban ke atas pinggir bendungan tak sengaja Hadi terbentur oleh badan korban DAP, setelah saksi menaikkan korban 2 selanjutnya saksi kembali turun untuk mengangkat tubuh korban," kaya Kaharudin.

Baca juga: Duduk Perkara Puluhan Sopir Truk Telantar 3 Bulan Tunggu Kapal di Lombok Barat dan Kerugian Rute Alternatif

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Korsleting Genset, Kapal Nelayan di Bangka Terbakar dan Karam, 5 ABK Lompat ke Laut

Regional
Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Kenal di Facebook, Bocah SMP Dibawa Kabur Seorang Pemuda, Berkali-kali Dilecehkan dan Diajak Ngamen

Regional
Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Gali Tanah untuk Bangun Rumah, Seorang Pekerja Temukan Mortir

Regional
Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Serunya Nonton Indonesia Vs Korsel di Pasar Pagi, Pedagang Fokus ke Jualan dan Sepak Bola

Regional
Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Kecewa Tuntutan Turunkan UKT Belum Terpenuhi, Mahasiswa Unsoed Lepas Jaket Almamater

Regional
Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Polda Aceh Tangkap 2 Pembawa Gading Gajah di Pidie

Regional
Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Ketahuan Curi Motor, Seorang Residivis Ditelanjangi dan Ditandu Warga Saat Sembunyi di Sungai

Regional
Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Pemburu Badak Jawa di TNUK, Jual Cula Seharga Rp 525 Juta

Regional
Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Aksi Bejat 3 Pria Paksa Siswi SMP Hubungan Badan dengan Pacar dan Ikut Perkosa Korban

Regional
Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Bunuh 6 Badak Jawa di TNUK, Polda Banten Tangkap 1 Pemburu, 5 Buron

Regional
10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

10 Kuliner Salatiga yang Legendaris, Ada Enting-enting Gepuk

Regional
Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Curi Sepeda Motor Petani, 2 Pria di Sumba Timur Ditangkap Polisi

Regional
Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Kapolda Riau: Tak Ada lagi yang Namanya Kampung Narkoba, Sikat Habis Itu

Regional
Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Saksikan Pertandingan Timnas U-23 Lawan Korsel, Ibunda Pratama Arhan Mengaku Senam Jantung

Regional
Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Kisah Ernando Ari, Dididik ala Militer hingga Jadi Kiper Jagoan Timnas Indonesia

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com