Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ganjar Minta Bupati Wali Kota "Jembar Dadane Dhowo Ususe"

Kompas.com - 26/02/2021, 12:40 WIB
Riska Farasonalia,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

Ganjar berharap jangan ada salah satu kepala daerah yang merasa nomor satu, kemudian bertindak semaunya sendiri.

Tidak boleh para pemimpin daerah di Jateng saling jegal saat masih sama-sama memimpin.

"Jangan bersaing, hebat-hebatan. Atau kemudian yang merasa nomor satu iki nggonku kabeh (ini punya saya semua), tak pek dhewe sak seneng-senengku (saya miliki sendiri sesuka saya), ya enggak bisa. Enggak boleh itu, semua ada porsinya masing-masing," sebutnya.

Baca juga: Usai Laporkan Wakilnya ke Polisi, Wali Kota Tegal Fokus ke Pelayanan Publik

Sebagai informasi, hubungan Wali Kota Tegal, Dedy Yon Supriyono dengan Wakil Wali Kota Tegal, Muhammad Jumadi sedang tidak harmonis.

Bahkan, Jumadi diketahui tidak pernah masuk ke kantor selama beberapa hari karena sopir dan ajudan pribadinya ditarik dari rumah dinasnya.

Terbaru, Dedy justru melaporkan Jumadi ke Polda Jateng terkait rekayasa kasus dan pencemaran nama baik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com