Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pasien Covid-19 Tertua di Bali Berusia 84 Tahun Sembuh

Kompas.com - 16/07/2020, 15:53 WIB
Kontributor Banyuwangi, Imam Rosidin,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

“Ketiganya dinyatakan sembuh dari hasil swab negatif tanggal 10 dan 13 juli 2020," kata Parwatha, dalam keterangan tertulis, Kamis (16/7/2020).

Parwatha mengaku bersyukur atas kesembuhan ketiga pasien hari ini.

Terutama kesembuhan seorang lansia berusia 84 tahun, mengingat secara fisik dan usia tentu lebih rawan dibandingkan pasien lainnya yang usianya masih muda.

Baca juga: Kronologi Pasien Kabur dari Rumah Sakit, Loncat dari Lantai Tiga lalu Jatuh di Atas Kanopi

Dengan demikian, saat ini RSU Negara tinggal merawat lima orang lagi pasien positif Covid-19.

Dua di antaranya masih ada hubungan kekerabatan dengan pasien wanita 46 tahun yang dinyatakan sembuh.

Sementara itu, secara kumulatif pasien Covid-19 di Jembrana sebanyak 51 orang pada 15 Juni 2020. Dari jumlah tersebut, 43 orang sudah dinyatakan sembuh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com