Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

NTB Tambah 28 Kasus Positif Corona, 4 di Antaranya Anak-anak

Kompas.com - 28/05/2020, 23:17 WIB
Karnia Septia,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

Para orangtua juga harus lebih perhatian terhadap kesehatan bayi dan balitanya, serta tidak membawa mereka keluar rumah.

Tiga pasien sembuh

Selain penambahan jumlah pasien positif, Pemprov NTB juga mengumumkan adanya tiga orang pasien dinyatakan sembuh.

Baca juga: Petani Tewas Tersambar Petir di Depan Suami dan Anak

Ketiga pasien sembuh ini berasal dari Kota Mataram dua orang dan Lombok Timur satu orang.

"Dengan ambahan tiga kasus yang sembuh maka total sampai hari ini sebanyak 279 orang pasien telah sembuh atau 47,3 persen dari seluruh pasien yang ada," kata Nurhandini.

Jumlah pasien yang meninggal tetap 10 orang, tidak ada penambahan.

Pasien yang masih dirawat di rumah sakit baik di rumah sakit rujukan maupun rumah sakit darurat saat ini adalah 301 orang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com