Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seorang Bocah 6 Tahun di Karawang Berat Badannya Cuma 9 Kilogram

Kompas.com - 02/11/2021, 11:53 WIB
Farida Farhan,
Abba Gabrillin

Tim Redaksi

KARAWANG, KOMPAS.com - Muhammad Rafqi Al Fatih sedang tidur di atas kasur pada Senin (1/11/2021) malam.

Badannya yang kurus membuat dirinya tampak ringkih.

Sesekali Rafqi terbangun. Kemudian, Neneknya, Anyi (75), membetulkan letak kain yang menyelimuti tubuh Rafqi.

Baca juga: Karawang Kekurangan Perahu Karet, Padahal Daerah Rawan Banjir Makin Meluas

Rafqi tinggal bersama Ayah dan keluarganya di Dusun Jatimulya, RT 013, RW 003, Desa Klari, Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang, Jawa Barat.

Ayah Rafqi bekerja sebagai tukang bangunan.

Rafqi kini berusia 6 tahun.

Namun, berat badannya tak sampai 10 kilogram.

Padahal, idealnya berat anak seusia Rafqi 20-21 kilogram.

"Mulai turun drastis pas September 2021," kata Paman Rafqi, Nata Rusmita (53), kepada Kompas.com, Senin.

Baca juga: BNN Karawang Tangkap Buronan Kasus 2 Karung Ganja

Nata berujar, suatu hari Rafqi mengeluh paha sebelah kirinya sakit.

Sang Paman kemudian memijitnya dan Rafqi kembali bisa berjalan.

Namun, berselang dua minggu kemudian, Rafqi sakit.

"Sekitar tiga hari dirawat di rumah. Habis beberapa botol (infus)," kata dia.

Rafqi yang kondisinya tak kunjung ada perubahan membuat keluarga membawanya berobat di sejumlah tempat.

Kemudian Rafqi menjalani pemeriksaan thorax PA atau rontgen di salah satu laboratorium swasta.

Hasilnya, Rafqi menderita suspek tuberkulosis atau Tb paru.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Buron 1 Tahun, Ayah Pemerkosa Anak Kandung di Aceh Timur Dibekuk

Buron 1 Tahun, Ayah Pemerkosa Anak Kandung di Aceh Timur Dibekuk

Regional
Program 'Makan Siang Gratis' Berubah Jadi 'Makan Bergizi Gratis', Budiman Sudjatmiko Ungkap Alasannya

Program "Makan Siang Gratis" Berubah Jadi "Makan Bergizi Gratis", Budiman Sudjatmiko Ungkap Alasannya

Regional
Pantai Jodo di Batang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Pantai Jodo di Batang: Daya Tarik, Harga Tiket, dan Rute

Regional
KSP Kopdit Pintu Air Minta Perbaikan Jalan, Pj Bupati Sikka: Saya Tidak Janji tapi Saya Catat

KSP Kopdit Pintu Air Minta Perbaikan Jalan, Pj Bupati Sikka: Saya Tidak Janji tapi Saya Catat

Regional
Keluarga Kalin Puas Pratu FS Jadi Tersangka, Minta Pelaku Dihukum Mati

Keluarga Kalin Puas Pratu FS Jadi Tersangka, Minta Pelaku Dihukum Mati

Regional
3 Desa di Bangka Belitung Terendam Banjir, 225 Jiwa Terdampak

3 Desa di Bangka Belitung Terendam Banjir, 225 Jiwa Terdampak

Regional
Gara-gara Tak Dikasih Tembakau, ODGJ di NTT Aniaya Ayah dan Bunuh Kakeknya

Gara-gara Tak Dikasih Tembakau, ODGJ di NTT Aniaya Ayah dan Bunuh Kakeknya

Regional
Siswi SD di Padang Pariaman Tewas Terbakar Saat Gotong Royong di Sekolah, Luka Bakar 80 Persen

Siswi SD di Padang Pariaman Tewas Terbakar Saat Gotong Royong di Sekolah, Luka Bakar 80 Persen

Regional
Kapal Pengangkut Karam, 40 Ton Beras Bulog Basah

Kapal Pengangkut Karam, 40 Ton Beras Bulog Basah

Regional
Jalur Pantura Semarang-Demak Macet Parah, Apa Penyebabnya?

Jalur Pantura Semarang-Demak Macet Parah, Apa Penyebabnya?

Regional
Jalan Provinsi dan Negara di Rejang Lebong Terhantam Longsor

Jalan Provinsi dan Negara di Rejang Lebong Terhantam Longsor

Regional
Seorang Anak Hilang Terseret Ombak di Pantai Jetis Cilacap

Seorang Anak Hilang Terseret Ombak di Pantai Jetis Cilacap

Regional
Warung Seblak di Ciamis Diserbu Ratusan Pelamar Kerja, Pemilik Hanya Terima 20 Orang

Warung Seblak di Ciamis Diserbu Ratusan Pelamar Kerja, Pemilik Hanya Terima 20 Orang

Regional
Cerita Pengacara Vina Cirebon, Suami Dibunuh 6 Tahun Lalu di Lampung dan 7 Pelakunya Belum Ditangkap

Cerita Pengacara Vina Cirebon, Suami Dibunuh 6 Tahun Lalu di Lampung dan 7 Pelakunya Belum Ditangkap

Regional
Warga Lampung Barat Diminta Waspadai Cuaca Ekstrem

Warga Lampung Barat Diminta Waspadai Cuaca Ekstrem

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com