Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tanam Pohon Pisang di Jalan Berlubang, Warga: Biar Enggak Terjadi Kecelakaan

Kompas.com - 21/04/2021, 10:38 WIB
Usman Hadi ,
Robertus Belarminus

Tim Redaksi

NGANJUK, KOMPAS.com – Belasan warga Desa Talang, Kecamatan Rejoso, Kabupaten Nganjuk, Jawa Timur, menanam delapan pohon pisang di Jalan Raya Talang Rejoso, Selasa (20/3/2021) malam.

Delapan pohon pisang itu ditanam di tiga titik berbeda, di jalan sepanjang kurang lebih 200 meter.

Penamanam pohon pisang ini sebagai bentuk protes atas jalan yang rusak namun tak kunjung diperbaiki.

“Di sini sering terjadi kecelakaan setiap hari, dari pagi, siang, sore sampai malam,” kata salah satu warga Desa Talang, Muryoto (40), saat ditemui Kompas.com di lokasi.

Muryoto menuturkan, Jalan Raya Talang Rejoso mengalami kerusakan cukup parah dua bulan ini.

Baca juga: Masjid Al Hikmah Mengadopsi Arsitektur Khas Bali, Ini Pesannya

Rusaknya jalan ini diduga karena kerap dilewati kendaraan berat pengangkut material proyek Bendungan Semantok.

“Rusaknya jalan ini mungkin terlalu banyak tronton lewat dari (proyek pembangunan Bendungan) Semantok, yang kirim material-material itu banyak ke sini, lewat sini,” papar Muryoto.

Menurut Muryoto, warga amat terganggu dengan banyaknya kendaraan pengangkut material proyek Bendungan Semantok itu.

Adapun sebagai warga, ia hanya bisa berharap jalan yang rusak segera diperbaiki.

“Kasihan banyak terjadi kecelakaan di sini, dari pagi yang aktivitas (warga) mau ke pasar itu sering terjadi juga kecelakaan. Apalagi kalau hujan, sudah enggak kelihatan (lubang di jalan) ini, air sudah penuh,” kata dia.

Salah satu warga Desa Talang lainnya, Ari (30), juga memberikan kesaksian serupa. Ari menyebut di jalan alternatif dari Madiun-Surabaya dan sebaliknya tersebut kerap terjadi kecelakaan lalu lintas.

Warga Desa Talang Nganjuk menanam pohon pisang di Jalan Raya Talang Rejoso, Selasa (20/3/2021) malam. Aksi ini sebagai bentuk protes warga karena jalan tersebut rusak parah namun tak kunjung diperbaiki.KOMPAS.COM/USMAN HADI Warga Desa Talang Nganjuk menanam pohon pisang di Jalan Raya Talang Rejoso, Selasa (20/3/2021) malam. Aksi ini sebagai bentuk protes warga karena jalan tersebut rusak parah namun tak kunjung diperbaiki.

“Harapan saya ya segera diperbaiki. Karena ini jalan alternatif dari Madiun-Surabaya, orang jauh lewat sini, makanya sering terjadi kecelakaan,” sebut dia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Banjir Sembakung Jadi Perhatian Nasional, Pemda Nunukan Dapat Bantuan 213 Unit Rumah dari BNPP

Regional
Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Gempa Magnitudo 5,2 Guncang Wilayah Lumajang

Regional
Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Wilayah Rawan Banjir Kiriman Malaysia Jadi Sasaran TMMD, Kodim 0911/NNK Siapkan Lahan Pangan

Regional
6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

6 WNI Jadi Tersangka Penyelundupan WN China ke Australia

Regional
Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Korban Tungku Meledak di Lampung Bertambah Jadi 4 Orang, Polisi Selidiki Penyebabnya

Regional
Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Pilkada Demak: Dua Orang Mendaftar ke Gerindra, Ada yang Diantar Klub Sepak Bola

Regional
Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Nekat Rebut Kalung Emas Lansia, Jambret di Brebes Babak Belur Dihakimi Massa

Regional
Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Mawar Camp Gunung Ungaran di Semarang: Daya Tarik, Aturan, dan Harga Tiket

Regional
Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Tak Hafal Lagu Indonesia Raya Saat Bikin KTP, Gadis di Nunukan Mengaku Dilecehkan ASN Disdukcapil

Regional
Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Sabtu, Wali Kota Semarang Bakal Daftar Pilkada 2024 di DPC PDI-P

Regional
Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Polisi Tangkap Preman yang Acak-acak Salon Kecantikan di Serang Banten

Regional
Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Rumah Pembunuh Pelajar SMK Diserang Puluhan Massa Bersenjata Parang

Regional
Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Maju Bakal Calon Wakil Wali Kota Semarang, Ade Bhakti Mendaftar ke PDI-P

Regional
Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Teka-teki Pria Ditemukan Terikat dan Berlumpur di Semarang, Korban Belum Sadarkan Diri

Regional
Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Menikah Lagi, Pria di Sumsel Luka Bakar Disiram Air Keras oleh Istrinya

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com