Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER REGIONAL] Sopir Truk Laka Bawen Jadi Tersangka | Pengosongan Pulau Rempang Ditunda

Kompas.com - 26/09/2023, 05:51 WIB
Michael Hangga Wismabrata

Editor

KOMPAS.com - Berita penetapan tersangka sopir truk dalam kecelakaan maut di Exit Tol Bawen menjadi sorotan.

Sopir yang bernama Agus Riyanto (44) itu saat ini telah memicu kecelakaan yang menewaskan tiga orang itu.

Sementara itu, Pulau Rempang, Kepulauan Riau, tak jadi dikosongkan pada 28 September 2023.

Sebelumnya, pada 28 September disebut merupakan batas akhir pengosongan pulau yang nantinya akan dijadikan sebagai kawasan Rempang Eco City.

Berikut ini berita populer regional selengkapnya:

1. Sopir truk kecelakaan di Bawen jadi tersangka

Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Jawa Tengah Kombes Pol. Agus Suryo Nugroho di Mapolda Jateng.KOMPAS.COM/Muchamad Dafi Yusuf Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Jawa Tengah Kombes Pol. Agus Suryo Nugroho di Mapolda Jateng.

Usai penyelidikan, polisi tetapkan sopir truk kecelakaan di Exit Tol Bawen jadi tersangka.

Agus diduga telah lakukan kelalaian yang mengakibatkan kecelakaan beruntun dan menimbulkan korban jiwa.

"Sudah (tersangka)," jelas Direktorat Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Jawa Tengah (Jateng), Kombes Pol. Agus Suryo Nugroho saat dikonfirmasi soal status sopir truk oleh awak media di Sirkuit Mijen Semarang, Senin (25/9/2023).

Baca berita selengkapnya: Sopir Truk yang Menyebabkan Kecelakaan Maut di Bawen Jadi Tersangka

2. Konflik di Pulau Rempang

Warga Pulau Rempang terlihat menangis saat mendengarkan orator menyampaikan tuntunan mereka yang menolak untuk 16 titik kampung tua yang ada di Pulau Rempang di relokasi yang akan dijadikan kawasan Industri Repang Eco City.DOK SIAD Warga Pulau Rempang terlihat menangis saat mendengarkan orator menyampaikan tuntunan mereka yang menolak untuk 16 titik kampung tua yang ada di Pulau Rempang di relokasi yang akan dijadikan kawasan Industri Repang Eco City.

Kepala Badan Pengusahaan (BP) Batam M Rudi mengatakan, saat ini tim pendataan BP Batam masih fokus untuk menyosialisasi hak-hak masyarakat yang bakal direlokasi.

Hal itu membuat Pulau Rempang batal dikosongkan pada 28 September.

"Saya tegaskan, 28 September 2023 bukan batas akhir pendaftaran apalagi relokasi," kata Rudi saat ditemui di Batam Centre, Batam, Kepulaun Riau, Senin (25/9/2023).

Baca berita selengkapnya: Pulau Rempang Tak Jadi Dikosongkan 28 September

3. Logistik MotoGP 2023 telah tiba di Mandalika

Logistik dari Dorna Sports untuk ajang MotoGP 2023 yang akan berlangsung di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Indonesia, mulai tiba, Minggu (25/9/2023).Dok. MGPA Logistik dari Dorna Sports untuk ajang MotoGP 2023 yang akan berlangsung di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Indonesia, mulai tiba, Minggu (25/9/2023).

Jelang pergelaran MotoGP 2023 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, Minggu (24/9/2023), logistik kloter pertama telah tiba.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Buntut Penyerangan di Lombok Barat, Keluarga Korban Lapor ke Polda NTB

Buntut Penyerangan di Lombok Barat, Keluarga Korban Lapor ke Polda NTB

Regional
Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Anak di Rohil Selamat Usai Minum Kopi Beracun Pemberian Ibu Tiri

Regional
Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Mendaftar ke 6 Partai, Wakil Walkot Padang Ekos Albar Maju Pilkada Padang

Regional
Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Tanggapan BBKSDA Riau soal Pekerja Tewas Diterkam Harimau Sumatera

Regional
Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Baru Kelas 6 SD, Bocah di Jambi Punya Tinggi 2 Meter

Regional
Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Bocah SMP di Garut Saksikan Sang Ibu Dibunuh Perampok di Kamar Mandi, Tangannya Sempat Diikat

Regional
Isi Surat Wasiat di Dekat Jasad Bayi Dalam 'Paper Bag' di Bali, Ada Uang Rp 1 Juta untuk Pemakaman

Isi Surat Wasiat di Dekat Jasad Bayi Dalam "Paper Bag" di Bali, Ada Uang Rp 1 Juta untuk Pemakaman

Regional
Warga Tembalang dan Candisari Deklarasikan Dukungan kepada Mbak Ita untuk Maju Pilwakot Semarang 2024

Warga Tembalang dan Candisari Deklarasikan Dukungan kepada Mbak Ita untuk Maju Pilwakot Semarang 2024

Regional
Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Dipolisikan Rektor Unri karena Kritik UKT, Khariq: Saya Tetap Berjuang meski Dipenjara

Regional
Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Warga Gayamsari Deklarasikan Dukungan Mbak Ita Maju Pilwakot Semarang 2024

Regional
Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Malam Mencekam di Lombok, 1 Desa Diserang Puluhan Warga dengan Sajam

Regional
2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

2 Kali Jadi Wakil, Ita Daftar Bakal Calon Wali Kota Semarang lewat PDI-P

Regional
Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Seorang Calon Jemaah Haji Mataram Batal Berangkat karena Hamil 2 Bulan

Regional
Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Dirundung, Puluhan Siswi SMA Wira Bhakti Gorontalo Lari dari Sekolah

Regional
Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Dituding Lecehkan Gadis Pemohon KTP, ASN Disdukcapil Nunukan: Saya Tidak Melakukan Itu

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com