Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS DAERAH

Sekdaprov Jabar Sebut Sampah Bisa Dikelola untuk Pengembangan Ekonomi Rakyat

Kompas.com - 08/06/2023, 15:20 WIB
Dwi NH,
A P Sari

Tim Redaksi

Setiawan meyakini, jika pupuk kompos dan maggot bisa dimanfaatkan dengan benar akan memiliki sumber daya, baik untuk lahan penyuburan tanah maupun pakan ternak.

Kepala Subdirektorat (Kasubdit) Pemantauan dan Evaluasi Direktorat Jenderal (Ditjen) Pengelolaan Sampah, Limbah dan Bahan Beracun Berbahaya (PSLB3) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (Kementerian LHK) Ari Subasri mengatakan, pemerintah Indonesia saat ini tengah berupaya menerapkan pola pengolahan sampah.

Baca juga: Wali Kota Shanghai Kunjungi Heru Budi, Bahas Tata Kota hingga Pengolahan Sampah

Pola pengolahan sampah tersebut, kata dia, awalnya menitikberatkan kegiatan di pemrosesan akhir dan penerapan ekonomi menjadi pengelolaan sampah berkelanjutan, base to resource.

"Sampah juga dikelola menjadi sumber energi serta menerapkan prinsip pengelolaan sampah nol emisi dalam rangka mencapai Zero Waste 2040 dan Zero Emission 2050 atau bisa lebih cepat," imbuh Ari.

Dengan demikian, lanjut dia, ke depan pengelolaan sampah di daerah tidak dapat terus dilakukan secara konvensional, melainkan harus dengan teknologi yang mumpuni.

Sebagai informasi workshop tersebut diselenggarakan berkat kolaborasi dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Kodam III Siliwangi, dan Pemerintah Provinsi (Pemrov) Jabar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com