Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Makanan Khas Bangka Belitung, Tidak Hanya Lempah Kuning

Kompas.com - 26/09/2022, 20:39 WIB
Dini Daniswari

Editor

KOMPAS.com - Makanan khas Bangka Belitung merupakan makanan yang banyak diolah menggunakan hasil laut.

Hal ini tidak lain, karena kawasan Provinsi Kepulauan Bangka Belitung dikelilingi oleh laut, selain daratan.

Makanan khas Bangka Belitung diolah dengan bumbu rempah dan teknik pengolahan yang sesuai sehingga hasil olahan masakan tidak amis.

Lempah kuning atau lempah nanas adalah makanan populer di Bangka Belitung. Kuliner ini berupa masakan berkuah segar yang berisi ikan tenggiri.

Selain lempah kuning banyak makanan khas Bangka Belitung lainnya yang menggugah selera, seperti rusip, siput gonggong, mie koba, dan lain sebagainya.

Untuk itu, jika Anda sedang bertandang di wilayah ini jangan lupa mencicipi makanan khas Bangka Belitung.

Berikut ini adalah makanan khas Bangka Belitung yang menggugah selerah.

Makanan Khas Bangka Belitung

1. Rusip

Rusip merupakan salah satu makanan tradisional Bangka Belitung. Kuliner ini terbuat dari ikan yang sudah difermentasikan dan digunakan sebagai sambal untuk lalapan daun singkong, mentimun, dan sebagainya.

Dahulu, pengawetan ikan ini dilakukan saat pasokan ikan sedang melimpah dan harga ikan jatuh.

Baca juga: Resep Sambal Rusip Khas Bangka, Bisa Dibuat di Rumah

Saat ini, pengolahan rusip dilakukan oleh industri rumah tangga, karena rusip tidak hanya berfungsi sebagai penyimpanan ikan melainkan panganan wajib di Bangka Belitung.

Rusip banyak dicari sebagai oleh-oleh.

RusipKOMPAS/WISNU WIDIANTORO Rusip

2. Siput Gonggong

Siput gonggong adalah biota laut yang termasuk ke dalam jenis kerang-kerangan.

Daging siput gonggong memiliki rasa yang lezat dan mempunyai kandungan protein yang tinggi.

Kelezatan siput gonggong sangat populer bahkan mengalahkan kepopuleran hidang keong dari Perancis yang bernama escargot.

3. Mie Koba

Mie Koba merupakan makanan tradisional berkuah kaldu ikan tenggiri kental. Racikan makanan ini berupa mie, potongan daun seledri, dan tauge.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadi Narsum HTBS, Pj Nurdin Paparkan Upaya Pemkot Tangerang Tanggulangi Tuberkulosis

Jadi Narsum HTBS, Pj Nurdin Paparkan Upaya Pemkot Tangerang Tanggulangi Tuberkulosis

Regional
Promosikan Produk Unggulan Koperasi dan UMKM, Pemkot Semarang Gelar SIM

Promosikan Produk Unggulan Koperasi dan UMKM, Pemkot Semarang Gelar SIM

Regional
Ingin Tetap Oposisi, PKS Solo Tolak Bergabung ke Prabowo-Gibran

Ingin Tetap Oposisi, PKS Solo Tolak Bergabung ke Prabowo-Gibran

Regional
Balihonya Bermunculkan Jelang Pilkada, Ketua PPP Magelang Beri Penjelasan

Balihonya Bermunculkan Jelang Pilkada, Ketua PPP Magelang Beri Penjelasan

Regional
Warga Pesisir Lampung Ikuti Sekolah Lapang Iklim

Warga Pesisir Lampung Ikuti Sekolah Lapang Iklim

Regional
Antisipasi Kebocoran PAD, Dishub Kota Serang Terapkan Skema E-Parkir

Antisipasi Kebocoran PAD, Dishub Kota Serang Terapkan Skema E-Parkir

Regional
Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Prakiraan Cuaca Semarang Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Berawan Sepanjang Hari

Regional
WNA Ilegal Masuk Indonesia via Tanjung Balai Diserahkan ke Kejaksaan

WNA Ilegal Masuk Indonesia via Tanjung Balai Diserahkan ke Kejaksaan

Regional
Tanaman Pisang di Ende Terserang Penyakit Darah Pisang

Tanaman Pisang di Ende Terserang Penyakit Darah Pisang

Regional
Dosen Unika Atma Jaya Daftar Jadi Calon Gubernur NTT di Partai Gerindra

Dosen Unika Atma Jaya Daftar Jadi Calon Gubernur NTT di Partai Gerindra

Regional
Buron 10 Tahun Lebih, Perempuan Mantan PNS Ditangkap di Pekanbaru

Buron 10 Tahun Lebih, Perempuan Mantan PNS Ditangkap di Pekanbaru

Regional
Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Prakiraan Cuaca Batam Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Pagi ini Hujan Sedang

Regional
Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Morowali Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Balikpapan Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Regional
Sastra Tutur Senandung Jolo Muaro Jambi Raih Rekor Muri

Sastra Tutur Senandung Jolo Muaro Jambi Raih Rekor Muri

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com