Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Banyak Daerah di Bandung Berawalan Kata 'Ci'

Kompas.com - 19/07/2022, 20:27 WIB
Muhamad Syahrial

Penulis

KOMPAS.com - Ada banyak sekali nama wilayah di Kota Bandung yang berawalan dari "Ci".

Perlu diketahui bahwa "Ci" merupakan kependekan dari "Cai", bahasa Sunda untuk air. 

Kota Bandung sangat identik dengan air. Sebagaimana nama "Bandung" yang berasal dari kata bendung atau bendungan.

Oleh sebab itu, banyak daerah di Kota Bandung yang diawali dengan "Ci", yang biasanya merupakan daerah yang berada di sekitaran sungai, tempat produksi air, dan lain-lain.

Dilansir dari bandung.go.id, berikut adalah asal-usul nama daerah yang berawalan "Ci" di Kota Bandung:

Baca juga: Cerita Rakyat Bali: Asal-usul Buleleng dan Singaraja serta Pesan Moral

1. Cikapundung

Nama Sungai Cikapundung berasal dari bahasa Sunda, yakni "Ci" dan "Kapundung".

"Ci" berarti air atau sungai, sedangkan kapundung adalah nama tanaman kepundung.

Tanaman kepundung merupakan tanaman yang dahulu kerap dijumpai di sekitaran aliran sungai ini. 

2. Cihampelas

Cihampelas ini berasal dari "Ci" yang berarti air dan "Hampelas" yang merupakan pohon dengan daun kasar seperti ampelas yang dapat digunakan untuk menghaluskan.

Dengan demikian, Cihampelas dapat diartikan sebagai air yang memiliki khasiat untuk menghaluskan kulit.

Baca juga: Asal Usul Nama Kabupaten Jombang

3.Cinambo

Cinambo berasal dari kata "Ci" dan "Nambeu". "Ci" berarti air dan "nambo" adalah bekas dasar sungai atau genangan.

Pada awal ke-19, wilayah Cinambo ini berada di pinggir Rawa Gegerhanjuang. 

Secara geografi, daerah ini merupakan tempat yang memiliki kondisi dataran rendah yang merasal dari aliran sungai yang kering.

Selain itu, ada pula yang mengatakan bahwa Cinambo berasal dari kata "Ci" dan "Numbu" yang berarti air yang menyambung. 

4. Cibiru

Daerah Cibiru berasal dari kata "Ci" dan biru yang berarti air berwarna biru.

Baca juga: Cerita Rakyat Papua, Asal-usul Penyebaran Suku-suku di Merauke

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

9 Rumah Terbakar di Bantaran Rel Solo, BI Ganti Sebagian Uang yang Hangus

9 Rumah Terbakar di Bantaran Rel Solo, BI Ganti Sebagian Uang yang Hangus

Regional
Lansia Bersepeda Luka Berat Ditabrak Ibu Hamil Bawa Motor

Lansia Bersepeda Luka Berat Ditabrak Ibu Hamil Bawa Motor

Regional
Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Selokan Sukoharjo, Tak Ada Tanda Penganiayaan

Mayat Pria Tanpa Identitas Ditemukan di Selokan Sukoharjo, Tak Ada Tanda Penganiayaan

Regional
Korban Banjir Lahar di Sumbar Butuh Genset hingga Pompa Air

Korban Banjir Lahar di Sumbar Butuh Genset hingga Pompa Air

Regional
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Kolom Abu Tebal Mengarah ke Timur Laut

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Meletus, Kolom Abu Tebal Mengarah ke Timur Laut

Regional
Lagi, Calon Haji Embarkasi Solo Meninggal, Total 2 Orang

Lagi, Calon Haji Embarkasi Solo Meninggal, Total 2 Orang

Regional
Seorang Guru di Sikka Tewas Tertabrak Pikap, Korban Terseret 9 Meter

Seorang Guru di Sikka Tewas Tertabrak Pikap, Korban Terseret 9 Meter

Regional
Berprestasi di Bidang Matematika, Siswi SD Asal Banyuwangi Ini Bertemu Elon Musk di Bali

Berprestasi di Bidang Matematika, Siswi SD Asal Banyuwangi Ini Bertemu Elon Musk di Bali

Regional
Warisan Budaya Sriwijaya Berjaya: Dekranasda Sumsel Juara Umum Dekranas 2024

Warisan Budaya Sriwijaya Berjaya: Dekranasda Sumsel Juara Umum Dekranas 2024

Regional
Pj Gubernur Al Muktabar Terima Aspirasi Sejumlah Tokoh Banten

Pj Gubernur Al Muktabar Terima Aspirasi Sejumlah Tokoh Banten

Regional
Ribuan Mahasiswa dan Warga Doa Bersama untuk Korban Banjir Lahar di Sumbar

Ribuan Mahasiswa dan Warga Doa Bersama untuk Korban Banjir Lahar di Sumbar

Regional
Hari Kebangkitan Nasional, Ketum PP Muhammadiyah Berharap Pemimpin Baru Wujudkan Kedaulatan Indonesia

Hari Kebangkitan Nasional, Ketum PP Muhammadiyah Berharap Pemimpin Baru Wujudkan Kedaulatan Indonesia

Regional
Cerita Satu Keluarga Selamat dari Banjir Lahar Dingin Usai Panjat Loteng

Cerita Satu Keluarga Selamat dari Banjir Lahar Dingin Usai Panjat Loteng

Regional
Menganyam Rotan, Menganyam Hidup...

Menganyam Rotan, Menganyam Hidup...

Regional
Pasangan Petahana Sutarmidji-Norsan Maju Pilkada Kalbar

Pasangan Petahana Sutarmidji-Norsan Maju Pilkada Kalbar

Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com